SuaraJogja.id - Sudah banyak orang sepertinya yang tahu soal Mie Gacoan. Menu mie level-levelan dengan harga terjangkau.
Tapi sudah tahu belum kalau ada yang datang ke Mie Gacoan, tapi malah makan mie mentah langsung dari bungkusnya. Hal ini terlihat dari sebuah video yang diunggah akun TikTok @llp133 .
Mulanya si pemilik akun tengah merekam mie pesanan dirinya dan teman-temannya.
Kamera lalu beralih dan menyorot salah satu temannya yang justru sedang asyik mengonsumsi mie Sedaap mentah dengan menggunakan sumpit.
Gara-gara video ini, ada banyak netizen yang salah paham dan mengira temannya yang mengonsumsi mie mentah tersebut sengaja tidak dipesankan makanan.
"Kok ketelen ya padahal satu temen ga makan, ga mahal juga susahnya apa beliin." Tulis akun @yunissta23.
Komentar ini lalu dibalas langsung oleh orang yang makan mie mentah di video tersebut.
"Ini cuma konten mbak." Begitu terang yang bersangkutan lewat video. Ternyata video tersebut memang dibuat untuk seru-seruan saja.
"Pentingnya mencari tau sesuatu sebelum berkomentar agar tidak terjadi salah paham." Akun @dimam8777 ikut menanggapi kesalahpahaman tersebut.
Baca Juga: 5 Alasan Mie Instan di Wamindo Lebih Enak dari Buatan Sendiri, Bisa Dicoba
"Tapi makan mie di bungkusnya tuh enak." Tambah akun @bngtnwrlds.
Kontributor SuaraJogja: Gabrella Seilatuw
Berita Terkait
-
Gerai Mie Gacoan Jembrana Ditutup Satpol PP, Ternyata Ini Masalahnya
-
Customer Ngaku Ada Hansaplast di Dalam Mie Gacoan Pesanannya, Netizen Langsung Mual
-
Tangkap Basah Berduaan dengan Pria Lain di Toilet, Suami yang Tuduh Istri Selingkuh Ternyata Cuma Salah Paham
-
3 Peristiwa Viral di Mie Gacoan: Digeruduk Ojol hingga Banjir Antrean saat Pembukaan Cabang
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan
-
Raih 333 Medali di SEA Games 2025, Atlet Indonesia Diperkuat Literasi Keuangan
-
Waspada Penipuan Menggunakan Suara Soimah, Korban Dijanjikan Hadiah Rp100 Juta