SuaraJogja.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang kakek asyik joget saat dangdutan ini viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah akun @dramaojol.id di Instagram ini terlihat seorang kakek-kakek yang nekat menerobos tenda hajatan untuk ikut dangdutan.
Terlihat dalam video singkat tersebut, kakek berbaju biru dan mengenakan sarung ini datang dari arah luar tenda hajatan.
Karena tak sabaran, kakek tersebut tak melewati pintu yang semestinya, namun melewati tenda di samping panggung dangdutan.
Baca Juga: Viral Geng Kakek-Kakek Kompak Nongkrong di Kedai Es Krim, Sukses Bikin Publik Gemas
Tenda yang dibuat dari kain berwarna merah dan putih tersebut diterobos kakek tersebut meski cukup susah dilewati karena adanya tali di bagian bawah tenda yang mengharuskan melompat.
Dalam video singkat tersebut, kakek yang menggunakan sarung ini melewati tenda dengan cara melangkah cukup tinggi untuk bisa masuk ke tempat hajatan tersebut.
Sesaat sudah masuk, kakek ini langsung naik ke panggung atau pelaminan yang sebelumnya digunakan untuk acara dan dijadikan tempat bernyanyi biduan dangdut.
Kakek tersebut terlihat girang dan langsung berjoget dengan semangat saat sudah naik ke panggung tersebut. Bahkan ia tak segan-segan membuka kaki lebar-lebar untuk menggoyangkan badannya dan tangannya.
Aksi kakek ini lantas membuat warganet terhibur dengan aksi kakek ini. Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
Baca Juga: Momen Gemas Kakek Pakai Tongkat Nongkrong Bareng Bestie di Kedai Es Krim
“Lemesin aja kakek,” tulis salah satu warganet di Instagram.
Berita Terkait
-
Videonya Sempat Viral, Andika Mahesa Ingin Berjumpa dengan Biduan yang Dulu Ngomel saat Duet
-
Balasan Menohok Fuji saat Diejek Mirip Biduan Malah Dipuji Netizen
-
Aksi Bejat Kakek di Sukabumi, Cabuli Bocah SD Hingga 9 Kali
-
Air Terjun Kakek Bodo, Pesona Air Terjun dan Kolam Renang dalam Satu Lokasi
-
Kevin Diks Ungkap Sosok Kakeknya dan Desa Kecil di Belanda Tempat Dia Dibesarkan
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo
-
Jalur Selatan Alami Lonjakan, Polres Kulon Progo Lakukan Buka Tutup Jalur Utama
-
Okupansi Hotel Anjlok 20 Persen di Momen Lebaran, Permintaan Relaksasi PHRI Tak Digubris Pemerintah
-
Gembira Loka Zoo Hadirkan Zona Cakar, Pengalaman Baru untuk Pengunjung Berjalan Bersama Satwa Buas
-
Mudik ke Jogja? BPBD Ingatkan Potensi Bencana Alam: Pantai Selatan Paling Rawan