SuaraJogja.id - Tingkah laku seorang pria yang akhirnya bisa bertemu dengan cewek idaman jadi sorotan hingga viral di media sosial. Pria berjaket hitam ini tampak gugup dan grogi, bahkan di depan tongkrongan sendiri.
Akun TikTok @kagetguaa membagikan tingkah temannya yang mendadak grogi dan banyak tingkah sebelum bertemu cewek.
Pria itu terlihat menutup wajahnya dan berteriak kencang, "Atuh kumaha?!"
Ia mengungkapkan sendiri kalau mau ketemu cewek merasa grogi. Ia lalu melompat-lompat dan berpura-pura hendak melompat dari jendela.
Baca Juga: Nama Sekolah di Madiun Ini Bikin Bingung, Warganet Dipaksa Garuk-garuk Kepala
Ia lalu mengajak teman-temannya untuk berangkat sambil tersenyum lebar. Kelakuan temannya ini lantas mengundang tawa tongkrongannya saat itu.
Video yang dibagikan akun TikTok @kagetguaa ini mendapat sejumlah respon dari netizen. Tak sedikit yang ikut membagikan momen saat pertama kali bertemu dengan orang yang diidam-idamkan.
"Yang cewek sibuk milih outfit," tulis akun @via_nfll.
"Baru tau cowo juga kayak gitu kalau mau ketemu," tambah akun @yunitafitrianaa.
"Plis apakah semua cowo kaya gini kalo ketemu cewe," kata akun @maria_ulfah6 juga menuliskan hal senada.
"Gemes banget ih beruntung si cewenya," timpal akun @fuckins0mnia.
Video ini sudah ramai dan ditonton sebanyak 3,4 juta kali di TikTok.
Kontributor Suarajogja: Gabrella Seilatuw
Berita Terkait
-
Kepala Cabang Bank Bengkulu Korupsi Rp 6,7 Miliar Karena Kecanduan Judi Online
-
Awalnya Tak Mau Tanggapi Isu Mundur sebagai Kepala PCO, Hasan Nasbi: Hari ini Saya Masih Ngantor
-
Filosofi Tongkrongan: Saring Pikiran Biar Gak Jadi Ujaran Kebencian
-
Lagi-lagi Diteror, Situs Tempo Diacak-acak Hacker Diduga Imbas Berita Judi Online: Ulah Siapa?
-
Polisi Periksa Pengemudi Ojol yang Kirim Paket Kepala Babi ke Kantor Berita Tempo, Ini Hasilnya
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan