SuaraJogja.id - Ibu kandung The Connell Twins Christina O'Connell (Christy) dan Carlina O'Connell (Carly), Siti Junengsih menanggapi komentar julid netizen soal tak mendidik anak-anaknya. Ini karena seperti diketahui, The Connell Twins menjadi kreator di platform website dewasa bernama OnlyFans.
Video porno mereka bahkan pernah bocor ke publik hingga banjir hujatan. Apalagi keduanya melakukan hubungan seksual inses.
Ternyata ibu The Connell Twins ini mengetahui pekerjaan anak-anaknya seperti itu. Hanya saja dia menegaskan bukan berarti tak pernah mendidik anak-anaknya.
"Semua orang tua itu pasti mendidik anaknya menjadi baik. Tapi kalau sekarang istilahnya begini ya. Kalian hidup di mana dulu, di negara mana dulu, jalan hidup dan situasi kalian gimana dulu," ucapnya.
Dia mengaku sebagai ibu sudah mendidik anak-anaknya untuk selalu bersikap baik. Hanya saja untuk pekerjaan anak-anaknya, dia menekankan kalau memang mereka tinggal di negara yang berbeda meski asli Indonesia.
"Biarlah ini menjadi perjalanan hidup kita," tambahnya.
Sang ibu juga membeberkan kalau mereka sempat hidup sudah bertiga sehingga benar-benar berjuang untuk tetap bertahan di negeri orang lain. Tak ada keluarga mereka yang tahu soal kehidupan susah mereka itu.
Sekarang juga pihak keluarga tak ada yang tahu pekerkaan The Connell Twins sebenarnya. Namun yang ditekankan mereka, kalau keluarga sangat menyayangi mereka apa adanya.
Video tersebut kemudian viral setelah diunggah akun gosip @pembasmi.kehaluan.reall pada Kamis (15/6/2022). Netizen tak habis pikir karena orangtua The Connell Twins justru merestui anak-anaknya bekerja demikian.
Baca Juga: Penyakit Sarwendah di Batang Otak, Cita Citata dan Didi Mahardika Diduga Pacaran
"Dandanan emaknya dah sama kayak anak-anaknya, baru ini lihat ada ibu yang ngrestuin krjaan anaknya yang begituan yang penting CUAN nya masuk terus ya bu mau haram atau nggak," komentar netizen.
"Demi kesenangan di dunia..rela anak-anaknya nyari duit dengan cara kayak gitu... naudzubillah," cibir netizen lain miris.
"Tanda akhir Zaman kah? Di mana manusia bangga akan dosanya? Memang itu urusan mereka mau makan uang haram atau halal. Salahnya kenapa malah bangga dan dipublikasikan? Allah sudah baik menutup aibnya eh dia malah bongkar sendiri," komentar yang lain.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Penyakit Sarwendah di Batang Otak, Cita Citata dan Didi Mahardika Diduga Pacaran
-
Pernah Tak Diakui, The Connell Twins Heran Baru Dicari Ayah Kandung saat Sudah Terkenal
-
The Connell Twins Jawab Status Kewarganegaraan dan Agama saat Ini
-
Wanita Ini Berhenti Jadi Model Dewasa dan Memilih Kuliah Hukum seperti Kim Kardashian
-
Putus Sekolah, Anak Artis Hollywood Ini Pilih untuk Gabung OnlyFans
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan