SuaraJogja.id - Bukan hal yang baru saat melihat ada musisi jalanan yang tampil di sisi jalan dekat lampu merah. Pemandangan ini sering terlihat di beberapa kota besar di Indonesia. Para musisi dengan grupnya menampilkan musik dan mendapat uang dari para pengendara yang berhenti.
Namun, alih-alih berhenti dan menikmati musik yang dimainkan oleh para musisi jalanan ini, seorang pengendara motor justru memutuskan untuk turun dari motornya dan menari mengikuti alunan musik.
Akun @douxieee membagikan kejadian tidak biasa itu di TikTok miliknya (16/6/2022). Terdengar dengan jelas dari video suara musik yang dimainkan oleh para musisi jalanan tersebut.
Jalanan terlihat sedang padat dan kendaraan sedang bersiap berhenti di lampu merah. Lalu, dengan cepat seorang pengendara motor terlihat turun dari motornya, dan naik ke atas trotoar tepat di samping para musisi jalanan tersebut.
Pengendara motor ini lalu menari mengikuti irama biola. Aksinya tersebut mengundang tawa dua orang anggot musisi jalanan yang sedang berdiri dan memegang kardus.
Aksinya ini lantas mencuri perhatian netizen. Ada netizen yang mengakui bahwa musisi jalanan yang diketahui berlokasi di Bandung ini niat dengan penampilan mereka. Terlihat dengan jelas juga kalau para musisi ini berbakat sekali.
“Bandung emang pengamen lampu merahnya pada niat banget,” tulis @afiwwww.
“Jalan Dagopakar, jalan Pastur paskal emang banyak yang main biola hebat-hebat,” tambah @oyasuminasai.
“Emang paling suka pengamen yang di sini wkwk enakeun aja gitu musiknya,” terang @niskybouqetbynamalia.
“Nah, ini kalau ke Bandung pengamennya keren-keren nunggu lampu merah lama gak kerasa tau,” tambah @wishesputri.
Berita Terkait
-
Makna 'Stecu-Stecu' yang Viral: Populer Berkat Anak Muda Indonesia Timur
-
Deretan Lagu Hits Titiek Puspa, Sang Legenda Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
-
Profil dan Pendidikan Rayen Pono, Siap Debat Ahmad Dhani Soal Hak Cipta Lagu
-
Legenda Musik Titiek Puspa Tutup Usia, Berikut Deretan Lagu Hits Hingga Penghargaan yang Diraihnya
-
Semuanya Akan Baik-baik Saja, Ini 'Obat' di Balik Lagu EXO 'Just As Usual'
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Rekrutmen Guru Sekolah Rakyat Sudah Dibuka? Simak Syarat dan Kualifikasinya
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Peringatan Dini BMKG Terbukti, Sleman Porak Poranda Diterjang Angin Kencang
-
Sultan HB X Angkat Bicara, Polemik Penggusuran Warga Lempuyangan Dibawa ke Keraton
-
Konten Kreator TikTok Tantang Leluhur Demi Viral? Keraton Yogyakarta Meradang
-
'Saya Hidupkan Semua!' Wali Kota Jogja Kerahkan 10 Mesin untuk Tangani 300 Ton Sampah Per Hari
-
Curhat Petani Gulurejo, Ladang Terendam, Harapan Pupus Akibat Sungai Mendangkal