SuaraJogja.id - Tingkah anak kecil memang selalu menggemaskan. Usia balita dan batita terutama adalah masa-masa lucu para anak-anak ini. Ada saja tingkahnya yang mengundang tawa dan kebahagiaan di rumah.
Hal yang sama juga dilakukan oleh bocah bernama Hiro ini. Ibunya kerap membagikan tingkah lucu Hiro di akun TikToknya @shankhiro. Kali ini tingkah Hiro yang bikin gemas adalah saat ia keluar rumah dan beraktivitas sendirian.
Sang ibu sempat menangkap momen itu dengan kamera. Terlihat di dalam video yang sudah diunggah (9/6/2022) itu, Hiro tampak memakai topi berwarna hijau pastel untuk menghalau panas, lalu duduk di undakan teras sambil mengunyah camilan miliknya.
Tidak hanya sibuk makan camilan, Hiro juga terlihat asyik menggoyang-goyangkan kepalanya. Seperti sedang menikmati momennya pada saat itu. Tak peduli panas terik yang juga terlihat di dalam video.
“Cepet-cepet ambil Hp karena mau videoin hiro piknik sendiri di teras,” terang sang ibu pada video tersebut.
“Awalnya lagi masak tetiba dikasih tau kalau Hiro di luar. Padahal di luar lagi puanass poll. Pake topi sendiri sambil makan camilannya,” lanjut sang ibu menjelaskan kisah Hiro hari itu.
Kolom komentar lalu diramaikan oleh netizen yang ikut merasa gemas dengan tingkah super lucu Hiro tersebut. Mereka juga meyakini snack yang ia makan rasanya enak sampai-sampai sang bocah terlihat begitu menikmati makanannya.
“Hiro lagi me time, asik banget boleh gabung ga Hiro,” tulis @nisaaaa.
“Gemes banget makan sambil geleng-geleng kepala,” tambah @egafatmawati.
Baca Juga: Viral Wanita Asal Jateng Menikah dengan Lee Minho, Ini Fakta Sebenarnya
“Pasti makanannya enak banget sampe geleng-geleng kepala gitu,” tulis @prettyugly.
Bahkan, akun resmi Grab Indonesia juga ikut berkomentar di kolom komentar video tersebut.
“Hiro hepinya kayak aku lagi nunggu abang GrabFood,” tulis @grabindonesia.
“Inget ya kalo makanannya enak harus sambil geleng-geleng kepala wkwkwk,” tulis @elinda.
Netizen sering dibuat gemas dan merasa tingkah Hiro selalu lucu dan menghibur. Sebagian kolom komentar dipenuhi sebutan menggemaskan dan imut untuk sang bocah. Ibunya juga mendapat pujian karena tidak luput mengabadikan momen tersebut.
Berita Terkait
-
Tak Boleh Bawa Anak ke Tempat Kerja, Orang Tua Masukkan Balita 3 Tahun ke Dalam Tangki Air Setinggi 1,5 Meter
-
Dibiarkan Makan Sendiri Balita Malah Lakukan Hal Tak Terduga dengan Nasinya
-
AS Rekomendasikan Vaksin COVID-19 Bagi Balita
-
Ngeri! Detik-detik Pengendara Mobil Tabrak Balita Di Tempat Cucian Mobil Ciracas
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan