SuaraJogja.id - Menikmati kopi harus dilakukan dengan cara yang sewajarnya saja. Disarankan untuk melakukan beberapa tindakan tak lazim karena bisa membuat acara minum kopi menjadi berantakan, seperti yang dialami oleh pria ini.
Ceritanya pria ini sedang berkumpul sambil memesan kopi di warung kopi. Usai kopi diterima, pria itu melakukan ritual yang tidak lazim dan jarang dilakukan. Ia membalikkan gelas kopi ke bawah sehingga wadah gelas posisinya terbalik dan menghadap ke lepek.
Setelah itu dirinya memegang gelas kopi dan kopi tidak tumpah karena gelas menempel erat dengan lepek. Seakan berhasil melakukan sulap, pria itu menggerak-gerakkan gelas yang terbalik tadi. Tujuannya mungkin untuk membuktikan kepada teman-teman kalau kopinya tidak tumpah.
Namun beberapa detik kemudian kejadian yang diharapkan terjadi. Gelas dan lepek terlepas sehingga seluruh kopi yang ada di gelas tumpah. Tumpahan kopi mengenai celana, smartphone dan tikar tempat pria dan teman-temannya berkumpul.
Baca Juga: 10 Kopi Jawa Barat Mejeng di Pameran World of Coffee Italia
Alhasil pria itu pun gagal menikmati kopi dan celananya basah terkena kopi. Sementara itu teman-temannya hanya tertawa melihat kejadian tadi. Video ini tampak sangat menghibur karena terdapat efek video yang dipasang ketika kopi akan terjatuh.
“Sesuai ekspektasi di kepala ane wkwkw,” tulis akun @newdramaojol.id yang memposting video tersebut.
Warganet yang menyaksikan video ini pun menyerbu kolom komentar. Banyak yang meledek pria itu karena terlalu banyak tingkah ketika menikmati segelas kopi. Lalu ada pula yang berpendapat kalau akhir video viral ini sesuai dengan harapan warganet, yaitu kopinya tumpah karena dibalik seperti itu.
“Tidak menyesal nonton video ini sampai habis. Soalnya tengil sih wkwkw,” tutur warganet.
“Hahaha ini sesuai dengan harapan warganet,” imbuh warganet.
Baca Juga: Unik! Warga Binaan Rutan Solo Dibekali Skill Barista, Racik Biji Kopi hingga Enak Diseduh
“Aku lebih ikhlas kalau terkena wajahnya hahaha,” ledek warganet.
Berita Terkait
-
Daftar Pemegang Saham FORE dengan Kepemilikan Terbesar
-
Menyelami Rasa dalam Seteguk: Pengalaman Cupping Kopi Arabika di Lawson
-
'Aroma' Poles Laporan Keuangan FORE Merebak Lagi, Bosnya Buka Suara
-
Saham FORE Oversubscription 200.63 Kali dan ARA di Hari Pertama
-
Keunggulan Kopi Indonesia Bikin Mesir Kepincut, Bakal Borong 5.000 Ton di 2025
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja