SuaraJogja.id - Pasutri selebritas Meisya Siregar dan Bebi Romeo naik haji dan menceritakan perjalanannya tanpa antre. Di samping itu, Najwa Shihab menyebut bahwa napi korupsi masih bisa jadi polisi, dan oleh netizen dianggap menyindir suami Tata Janeeta. Di sisi lain, Erika Carline membeberkan biaya pacaran anak Jaksel yang mencapai Rp4 juta sehari.
Sementara itu, Sandiaga Uno menanggapi soal wacana duet Prabowo-Cak Imin di Pilpres 2024. Tak kalah mencuri perhatian pembaca, sebuah cincin nyangkut di pangkal kemaluan pria asal Pundong sampai akhirnya ditolong Damkar Bantul. Simak di bawah ini lima aberita terpopuler SuaraJogja.id pada Jumat (1/7/2022) kemarin:
1. Meisya Siregar dan Bebi Romeo Naik Haji Tanpa Antre: Allah Mampukan Lewat Pintu yang Enggak Kita Sangka-Sangka
Pasangan selebriti Meisya Siregar dan Bebi Romeo mendapat kesempatan bisa naik haji tahun 2022 ini. Padahal mereka baru mendaftar haji plus pada 2021 dengan masa tunggu 5-7 tahun.
Meisya pun tak menyangka kalau mereka akan berangkat lebih cepat. Hal ini sontak membuat mereka sangat bersyukur bisa berangkat haji tanpa antre.
2. Najwa Shihab Sebut Napi Korupsi Masih Bisa Jadi Polisi, Netizen: Suami Tata Janeeta Disindir Tuh
Najwa Shihab menyindiri profesi polisi saat jadi bintang tamu di acara TV Lapor Pak yang dibintangi Andre Taulany, Andhika Pratama, Kiky Saputri hingga Wendy Cagur ini.
Di situ, Najwa mengkritik polisi lewat Andre Taulany yang di situ menjabat sebagai komandan polisi.
3. Erika Carlina Beberkan Biaya Pacaran Anak Jaksel Capai Rp4 Juta Sehari, Netizen: Sarapan Rp500 Ribu Makan Apa?
Erika Carlina mengungkapkan kisaran biaya pacaran anak-anak Jakarta Selatan (Jaksel) sekali ngajak jalan. Ini dibeberkannya saat ditanya Deddy Corbuzier di podcast Close The Door.
“Kira-kira kalau anak Jaksel pacaran, sekali pacaran biayanya berapa?” tanya Deddy penasaran.
4. Wacana Duet Prabowo-Cak Imin di Pilpres 2024, Sandiaga Uno: Ada Ruang Sangat Luas untuk Berkontemplasi
Berita Terkait
-
Najwa Shihab Ungkap Mantan Wapres Budiono Narasumber yang Susah Diwawancara: Momennya Ketika Rame-rame Kasus Century
-
Sindiran Menohok Najwa Shihab soal eks Napi Bisa Jadi Polisi, Suami Tata Janeeta Terseret
-
Meisya Siregar dan Bebi Romeo Naik Haji Tanpa Antre: Allah Mampukan Lewat Pintu yang Enggak Kita Sangka-Sangka
-
Najwa Shihab Sebut Napi Korupsi Masih Bisa Jadi Polisi, Netizen: Suami Tata Janeeta Disindir Tuh
-
Tampil di Sitkom, Najwa Shihab Sentil Polisi Tanpa Prestasi, Warganet: Suhu Sesungguhnya
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
Dukung Asta Cita, BRI Fokuskan KUR untuk Perkuat Sektor Riil
-
Gustan Ganda di Sidang Tipikor: Dana Hibah Pariwisata Bukan Strategi Pemenangan Pilkada Sleman 2020
-
UU Keistimewaan DIY Tinggal Cerita Sejarah, GKR Hemas Desak Masuk Pembelajaran Sekolah
-
PSIM Yogyakarta Lepas Kasim Botan, Manajer Tim Spill Pemain Asing Baru
-
Isu Reshuffle Kabinet Kian Menguat, Akademisi Nilai Menteri Sarat Kritik Layak Jadi Evaluasi