SuaraJogja.id - Umumnya pemasaran pendingin ruangan atau Air Conditioning memiliki dua unit utama, yaitu satu unit yang biasanya dipasang di dalam ruangan dan di luar ruangan.
Pasalnya dua unit tersebut memiliki fungsi yang berbeda, sehingga penempatannya pun tidak berada di satu tempat.
Namun sepertinya pemasangan AC yang diduga di salah satu rumah sakit di Sulawes ini agak nyeleneh.
Potret pemasangan AC yang unik ini diunggah oleh akun @makassa_iinfo di media sosial Instagram dan viral.
Terlihat dalam unggahan video singkat tersebut, terdapat antrian pasien atau pengunjung rumah sakit di ruang tunggu di salah satu lorong rumah sakit.
Dalam video tersebut, terlihat sebuah satu unit AC outdoor terpasang di dinding bagian atas tempat duduk pengunjung di rumah sakit.
Namun, tidak jauh dari situ terdapat satu unit AC indoor yang juga terpasang di dinding yang sama sejajar dengan unit outdoor.
Terlihat AC tersebut dipasang di ruang terbuka di sebuah lorong rumah sakit dan dalam keadaan menyala.
Kalau biasanya AC indoor diletakkan di ruangan tertutup agar udara dingin yang dikeluarkan terasa di dalam ruangan tersebut, sehingga pemasangan AC di ruangan terbuka ini lantas membuat warganet keheranan.
Baca Juga: Viral Geng Motor Obrak-abrik Warung Mi Aceh di Medan, 2 Pemuda Dipukuli Sampai Masuk Rumah Sakit
Unggahan video unit AC yang ada di lorong rumah sakit ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet di Instagram. Tidak sedikit yang keheranan dan ingin tahu apa fungsinya.
“Punya masalah hidup apa yang pasang?” tanya salah satu warganet.
“Panas dingin, suhunya seimbang,” komentar salah satu warganet.
“Anti mainstream ki teknisi AC nya,” tulis warganet di kolom komentar.
“Berfikir positif aja kalo gada ruangan lain buat tato kipas outdoornya,” komentar warganet lainnya.
“Mari nikmati udara panas dingin.....arti klo mo panas deket pembuangannya...kalo mau dingin deket mesin AC,” tulis warganet di Instagram.
Berita Terkait
-
Viral Geng Motor Obrak-abrik Warung Mi Aceh di Medan, 2 Pemuda Dipukuli Sampai Masuk Rumah Sakit
-
Plafon Ruang Rawat Inap RSUD Aceh Tamiang Ambruk, Begini Kondisi Pasien
-
Unpad Bakal Punya Rumah Sakit Perguruan Tinggi Negeri
-
Viral Kemaluan Pria di Bali Patah saat Bercinta: Waktu WOT Terdengar Bunyi Krakk...
-
Makau Kembali Alih Fungsikan Dua Hotel jadi Rumah Sakit Darurat Covid-19
Terpopuler
- Gesit dan Irit, 5 Rekomendasi Mobil Mungil Mulai Rp 40 Jutaan untuk Pemula
- Pemain Keturunan Rp52,14 Miliar Follow Timnas Indonesia: Saya Sudah Bicara dengan Pelatih Kepala
- Lupakan Vario! 5 Rekomendasi Motor Gagah Harganya Jauh Lebih Murah, Tenaganya Bikin Ketagihan
- 1 Detik Main di Europa League, Dean James Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia
- 3 Rekomendasi HP Murah Samsung RAM Besar 8 GB Memori 256 GB, Harga Cuma Rp 2 Jutaan
Pilihan
-
Kemenangan Besar Timnas Indonesia U-23 atas Brunei Bisa Sia-sia Jika Ini Terjadi
-
Emas Antam Hari Ini Terjungkal, Harganya Tembus Rp 1.908.000/Gram
-
Transparansi Adalah Juara Sejati: Mewujudkan Sepak Bola yang Jujur Lewat Piala Presiden 2025
-
Ferarri Kapten! Ini Daftar Starting XI Timnas Indonesia U-23 vs Brunei
-
Utang RI Membengkak, Sri Mulyani Tetap Santai: Masih Prudent dan Terukur
Terkini
-
Biopori jadi Senjata Rahasia Bantul Lawan Sampah? Sanksi Menanti ASN yang Melanggar
-
Ironi Yogyakarta: Kota Pendidikan dan Pariwisata Dilanda PHK, Pemerintah Akui Job Fair Tak Efektif?
-
Jokowi Dipolisikan Rismon Sianipar soal Ucapan di Dies Natalis UGM 2017? Polda DIY Bilang Begini
-
Haji Jalur Laut: Mimpi atau Ilusi? Kemenag DIY Ungkap Fakta Terkini
-
Beras Oplosan Gegerkan Pasar, Bagaimana Nasib Beras Makan Bergizi Gratis?