SuaraJogja.id - Fashion Nagita Slavina lagi-lagi menuai sorotan netizen. Meski sudah terbiasa kalau baju-baju istri Raffi Ahmad ini selalu branded dan mahal, namun kali ini kembali jadi omongan.
Hal ini karena Nagita Slavina memakai kemeja motif salur warna hitam yang modelnya sangat biasa. Bahkan saat dipakai perempuan yang akrab disapa Gigi itu, bajunya terlalu longgar karena model ukuran oversize.
Ibu Rafathar dan Rayyanza ini memakai baju tersebut saat bersantai. Dalam keterangan yang mengunggah potret Nagita, dia dibeberkan akan menjalani diet lagi setelah melahirkan anak keduanya.
Kembali ke kemeja Nagita Slavina, tak disangka kalau harganya ternyata fantastis sampai belasan juta. Hal ini diungkap akun Instagram @fashion_nagitaslavina pada Senin (10/7/2022).
Baca Juga: Viral Video Nagita Slavina Kalap Borong Jajanan Warung, Padahal Niat Awalnya Cuma Beli Kecap
"#NagitaSlavina wearing #Balenciaga 'BB Crop Swing Twisted Shirt' from balenciaga.com $1,150 / 17.200.000 IDR," tulis akun itu.
Netizen pun tak kaget kalau kemeja itu mahal karena dari brand ternama Balenciaga meski modelnya terkesan biasa saja. Bahkan ada yang menyoroti kalau kemeja itu tak ada embel-embel logo brand tersebut meski harganya mahal.
"Artis lain kagak bakalan mau beli kalau logo balenciaganya kagak kelihatan," celetuk netizen.
"Nggak perlu ada tulisan BALENCIAGA segede gaban ya," komentar netizen lain.
Ada juga yang salfok dengan akun resmi Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ikut menyukai postingan tersebut.
Baca Juga: Video Viral Cewek di KRL Ini Mirip Nagita Slavina, Warganet: Itu Memang Dia
"OMG, mamagi yang pake sampe nge-like juga gak tuh," komentar netizen.
Berita Terkait
-
Harga Emas di Pegadaian Kompak Turun, Antam Tetap di Atas Rp2 Juta
-
Harga Emas Antam Akhir Pekan, Nyaris Rp2 Juta per Gram
-
Harga Yamaha NMAX Naik Setara XMAX Bekas, Mesin 'Disunat'
-
Harga Emas di Pegadaian Melonjak Hari Ini, di Atas Rp2 Juta per Gram
-
CEK FAKTA: Prabowo Marah Rakyat Bikin Pusing Pemerintah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan