SuaraJogja.id - Punya sosok yang diidolakan sangatlah wajar. Entah itu selebritis, penyanyi, atau tokoh terkenal lainnya. Akan lebih menyenangkan rasanya apabila berkesempatan bertemu langsung dengan idola.
Sepertinya hal tersebut yang tengah dirasakan oleh pemilik akun @3e_37 saat membagikan videonya di TikTok. Video tersebut diunggah pada Selasa (10/5/2022) lalu. Kejadian yang sempat terekam itu juga berhasil menghibur warganet yang menonton.
Terlihat di dalam video sang pemilik video @3e_37 yang sedang berada di sebuah acara. Dari kejauhan terlihat sosok Anisa Bahar yang sedang berjalan ke arah pemilik video. @3e_37 lantas dengan sigap mengarahkan kameranya ke Anisa Bahar yang kian berjalan mendekat.
Lalu, Anisa melakukan aksi yang mengejutkan si penggemar. Anisa lantas mendekat cepat dan mengecup pipi penggemarnya yang sedang merekam video ini. Setelah mengecup ringan, Anisa lantas melanjutkan jalannya dari situ.
Baca Juga: Buka Bukaan, Kazuha LE SSERAFIM Beberkan Rahasia Menjadi Idola KPop
Pemilik video @3e_37 yang adalah penggemar sang biduan langsung terkejut. Ia menjerit senang dan kegirangan. Ekspresinya terlihat jelas kalau dirinya benar-benar girang dan bahagia bisa dikecup langsung oleh sang selebritis.
Warganet yang menonton lantas ikut merasa senang lantaran melihat reaksi sang penggemar. Dengan polosnya sang penggemar mengaku kegirangan karena baru pertama kali itu dicium artis.
“Senengnya luar biasa,” tulis @indahputrilestari252.
“Asli kak perdana di cium artis,” balas pemilik video, @3e_37.
Warganet juga mengaku terhibur dengan ekspresi terkejut @3e_37. Sang pemilik video lantas menerangkan kalau pada saat itu dirinya benar-benar kaget dengan aksi Anisa Bahar yang tiba-tiba mendekat dan mencium dirinya.
Baca Juga: Atur Foto Bareng Penggemar biar Semua Kebagian, Iqbaal Ramadhan Dipuji Warganet
“Muka mba nya mood bgt,” tulis @rinaaasayang.
Berita Terkait
-
Penggemar Kecewa, Konser DAY6 Pindah Venue dari JIS ke Stadion Madya GBK
-
Lucunya Audi Marissa! Dulu Panggil Sayang, Sekarang Sebut Kim Soo Hyun Tukang Bakso karena Skandal
-
Di Balik Euforia K-Pop: Ketika Pemujaan Idola Menjadi Pelarian dari Kesepian
-
Remaja K-Pop, Antara Kecintaan dan Rasa Kesepian dalam Dunia Maya
-
Kendala Logistik, Prince GHOST9 Tidak Bisa Hadiri Acara Pertama Tur Eropa
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja
-
Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari