SuaraJogja.id - Mie ayam merupakan salah satu makanan yang cocok disantap saat makan siang hingga sore. Olahan mie satu ini cocok banget dipadukan dengan saus, kecap dan juga sambal.
Namun, salah satu cewek ini malah mengalami hal apes saat tengah makan mie ayam. Dalam video yang diunggah akun @memekamvret di media sosial Instagram ini viral.
Dalam video tersebut, terlihat seorang cewek tengah memesan mie ayam untuk menu makan siangnya.
Saat mie ayam miliknya sudah terhidang di depan cewek tersebut, ia mengambil sambal yang ada di depannya dan menaruhnya di mie ayam miliknya.
Tidak hanya sambal, cewek tersebut juga mengambil saus untuk memberikan rasa yang enak di mie ayam miliknya.
Cewek tersebut lantas menumpahkan botol saus tersebut ke dalam mangkok mie ayamnya yang sudah diberi sambal sebelumnya.
Namun saat cewek tersebut memegang botol saus yang akan diberikan di mie ayam tersebut, cewek tersebut kaget karena tutup saus yang tengah dipegangnya terbuka secara tidak sengaja.
Alhasil, mie ayam milik cewek tersebut penuh dengan saus sambal di atasnya, melihat hal tersebut cewek tersebut sontak kaget dan menghindar jauh dari mangkok tersebut.
Mie ayam yang penuh dengan saus tersebut lantas membuat cewek tersebut gagal makan siang dengan mie ayam.
Baca Juga: Viral Video Ariel NOAH Ngos-ngosan Setelah Nyanyi 14 Lagu Non-setop, Apa Dampaknya Bagi Pita Suara?
Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet, tidak sedikit warganet yang pernah mengalami hal serupa dengan cewek di alam video tersebut.
“Makan sambel campur mie,” tulis salah satu warganet.
“Lambung gw bisa bergetar makan itu,” komentar warganet lainnya di Instagram.
“Temen ane pernah bubur ayam nya ketumplak kek gitu tapi kecap se botol,” cerita salah satu warganet lainnya.
“Makan saus pakai lauk mie,” tulis komentar warganet.
Unggahan video mie ayam ketumpahan saus ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 43 ribu likes di Instagram.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Rusunawa Gunungkidul Sepi Peminat? Ini Alasan Pemkab Tunda Pembangunan Baru
-
Kominfo Bantul Pasrah Tunggu Arahan Bupati: Efisiensi Anggaran 2026 Hantui Program Kerja?
-
Miris, Siswa SMP di Kulon Progo Kecanduan Judi Online, Sampai Nekat Pinjam NIK Bibi untuk Pinjol
-
Yogyakarta Berhasil Tekan Stunting Drastis, Rahasianya Ada di Pencegahan Dini
-
Tangisan Subuh di Ngemplak: Warga Temukan Bayi Ditinggalkan di Kardus