SuaraJogja.id - Persib Bandung bisa jadi merupakan tim sebagai kandidat juara Liga 1 musim 2022-2023. Pasalnya saat ini tim berjuluk Maung Bandung tersebut diisi dengan nama-nama pemain bintang.
Persib Bandung merupakan salah satu klub tertua di Indonesia. Berdiri pada 89 tahun yang lalu, tepatnya 14 Maret 1933, berbasis di Bandung, Jawa Barat.
Sebelum lahir nama Persib Bandung, di Kota Bandung telah berdiri klub sepak bola Bandoeng Inlandsche Voetbal Bond (BIVB) sekitar tahun 1923. BIVB merupakan salah satu organisasi perjuangan kaum nasionalis pada masa itu.
Saat ini Persatuan Sepak Bola Indonesia Bandung (Persib) bermarkas di Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia, dengan kapasitas penonton sebanyak 40.154.
Baca Juga: Hadapi Barito Putera, Madura United Ingin Jaga Tradisi Apik di Laga Perdana Liga 1
Jelang bergulirnya Liga 1 musim 2022-2023 Persib Bandung resmi mengontrak beberapa pemain baru yang berstatus bintang. Sebut saja Rachmat Irianto dan Ricky Kambuaya, mantan lini tengah Persebaya Surabaya.
Ada juga nama Ciro Alves, penyerang dengan kemampuan mengolah bolanya yang fantastis didatangkan oleh manajemen Persib Bandung dari Tira Kabo.
Tidak hanya itu, di ujung tombak Maung Bandung, terdapat nama David Da Silva yang akan menjadi mesin gol klub kebanggaan masyarakat Bandung.
Berikut ini adalah nama-nama pemain Persib Bandung yang akan mengarungi Liga 1 musim 2022-2023 di bawah arahan pelatih asal Belanda, Robert Rene Alberts dan Budiman sebagai asisten pelatihnya.
Kiper
Baca Juga: Jadwal Lengkap Pertandingan Persikabo 1973 di Liga 1 2022/23
- I Made Wirawan
- Teja Paku Alam
- Fituru Dwi R
- Reky Rahayu
Bek
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Pesan Stefano Cugurra untuk Wasit Persib vs Bali United, Semoga Bisa Adil!
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan