SuaraJogja.id - Doa qunut di dalam salat subuh sering dilakukan di Indonesia karena mayoritas penganut di Indonesia adalah bermazhab Syafi’i. Hukum membaca doa qunut adalah sunnah.
Keutamaan membaca doa qunut di antaranya diberikan Kesehatan Jasmani, mendapatkan keberkahan, diberi petunjuk Allah SWT, dijauhkan dari keburukan.
Pada saat membaca doa qunut, imam dianjurkan mengeraskan suaranya dan makmum mengamininya. Namun jika dibaca dalam sholat sendiri, tidak perlu disuarakan.
Doa qunut berisi tentang permintaan keselamatan. Selain itu berisi puja puji kepada Allah SWT.
Baca Juga: Qunut Nazilah Dibaca saat Musibah: Bacaan Latin Lengkap dengan Artinya
Berikut ini bacaan latin doa qunut:
Allahummahdini fî man hadait,
Wa ‘âfini fî man ‘âfait
Wa tawallanî fî man tawallait,
Wa bâriklî fî mâ a‘thait,
Baca Juga: Bacaan Doa Qunut Subuh Pendek dan Tata Cara Membacanya
Wa qinî syarra mâ qadhait,
Fa innaka taqdhî wa lâ yuqdhâ ‘alaik,
Wa innahû lâ yazillu man wâlait,
Wa lâ ya‘izzu man ‘âdait,
Tabârakta rabbanâ wa ta‘âlait,
Fa lakal hamdu a’lâ mâ qadhait,
Wa astagfiruka wa atûbu ilaik,
Wa shallallâhu ‘alâ sayyidinâ muhammadin nabiyyil ummiyyi wa ‘alâ âlihi wa shahbihi wa sallam
Artinya:
Ya Allah tunjukkanlah akan daku sebagaimana mereka yang telah Engkau tunjukkan. Dan berilah kesihatan kepadaku sebagaimana mereka yang Engkau telah berikan kesihatan.
Dan peliharalah daku sebagaimana orang yang telah Engkau peliharakan. Dan berilah keberkatan bagiku pada apa-apa yang telah Engkau kurniakan. Dan selamatkan aku dari bahaya kejahatan yang Engkau telah tentukan.
Maka sesungguhnya Engkaulah yang menghukum dan bukan kena hukum. Maka sesungguhnya tidak hina orang yang Engkau pimpin.
Dan tidak mulia orang yang Engkau memusuhinya. Maha Suci Engkau wahai Tuhan kami dan Maha tinggi Engkau.
Maha bagi Engkau segala pujian di atas yang Engkau hukumkan. Ku memohon ampun dari Engkau dan aku bertaubat kepada Engkau.
(Dan semoga Allah) mencurahkan rahmat dan sejahtera ke atas junjungan kami Nabi Muhammad, keluarga dan sahabatnya.
Demikian pembahasan soal doa qunut.
Berita Terkait
-
Mengapa Menikah di Bulan Syawal Sunnah Rasul? Ini Penjelasannya
-
Niat Puasa Syawal Boleh Siang Hari? Simak Penjelasan Lengkapnya di Sini!
-
Mengapa Puasa Syawal Dianjurkan? Ini 5 Keutamaannya
-
Bacaan Niat Puasa Sunnah Bulan Syawal, Jangan Lewatkan Keutamaannya!
-
Puasa Syawal Boleh Selang-Seling atau Harus Berturut-turut? Cek Perbedaan Pendapat Ulama
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
- Perbandingan Nilai Pasar Laurin Ulrich dan Finn Dicke, 2 Gelandang yang Dilobi PSSI
Pilihan
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
Terkini
-
BTNGM Tindak Pendaki Ilegal yang Viral, Kirim Surat ke Pihak Kampus di Sukoharjo untuk Diproses
-
Dipanggil Sultan, Wali Kota Hasto Wardoyo Didesak Segera Atasi Ruwetnya Masalah Kota Jogja
-
Wabah Antraks Kembali Hantui Yogyakarta, Pemda DIY Bergerak Cepat, Vaksinasi Jadi Kunci
-
Pemkot Yogyakarta Gelar Pemeriksaan Kesehatan Lansia Gratis Tiap Bulan, Catat Tanggal dan Lokasinya!
-
Psikolog UGM Soroti Peran Literasi Digital dan Kontrol Diri