SuaraJogja.id - Kabar mengejutkan datang dari pesepak bola Timnas Indonesia yang berkarir di klub Polandia, Witan Sulaiman. Kabarnya bintang muda Indonesia tersebut mengalami putus kontrak bersama tim Lechia Gdansk.
Menurut kabar yang beredar langkah mengehentikan kerja sama yang dilakukan oleh manajemen Lechia Gdansk sudah disepakati oleh Witan Sulaiman.
Kabar mengenai dihentikannya kerja sama antara Witan Sulaiman dan Lechia Gdansk disampaikan pihak klub melalui laman resminya pada Selasa, (26/7/2022).
Pemutusan kerja sama tidak hanya menimpa Witan Sulaiman, namun ada nama pemain lainnya yang senasib dengan Witan, yakni Rafal.
Baca Juga: Usai Beri Kesempatan Witan Sulaeman dan Lechia Gdansk Menang Telak, Ini Respons Sang Pelatih
"Rafa Kobryn dan Witan Sulaiman mengakhiri konrtak mereka dengan klub lewat kesepakatan bersama,” tulis Lechia Gdansk melalui laman resminya.
Kabar putusnya kontrak antara Witan Sulaiman dengan Lechia Gdansk mendapatkan respon dari publik pecinta sepak bola tanah air dan netizen Indonesia.
Banyak dari mereka yang memberikan saran dan pesan moral kepada pemain yang saat ini berusia 21 tahun.
Langkah tersebut dinilai tepat oleh para penggemarnya dikarenakan minimnya kesempatan Witan Sulaiman untuk memperkuat Lechia Gdansk.
Selain itu banyak juga yang mendorong Witan Sulaiman untuk tetap berkarir di Eropa, bahkan secara terang-terangan mereka melarang sang pemain untuk melanjutkan karirnya di Indonesia.
Larangan tersebut muncul karena baru-baru ini beredar kabar salah satu klub Liga1 ingin menggunakan jasa Witan Sulaiman dan Egy Maulana Vikri.
Berita Terkait
-
Innalillahi... Titiek Puspa Meninggal: Ucapan Duka Banjiri Media Sosial
-
Lisa Mariana Dulu Vs Sekarang: Perubahan Drastis Model yang Ngaku Jadi Simpanan Ridwan Kamil
-
Beredar Hoaks Abu Janda Jadi Komisaris, Jejak Digital Dukung Israel Jadi Sorotan
-
SBY Beri Nasihat Sebelum Tarif Trump Bikin IHSG Anjlok, Netizen Tunggu Petuah Jokowi
-
Gelar Konferensi Pers, Kim Soo-hyun Tuai Kecaman Keras Netizen: Dia Gila
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan