SuaraJogja.id - Kurir selama ini dikenal menggunakan kendaraan darat seperti sepeda motor, dan mobil untuk mengantarkan barang. Akan tetapi, pria ini melakukan cara yang berbeda dari segi kendaraan yang digunakan mengantarkan barang pelanggan.
Seiring menjamurnya tren belanja online, membuat kita sering melihat kurir di jalanan mengantarkan barang. Kendaraan yang mereka pakai biasanya sepeda motor atau mobil, dan mereka memiliki ciri khas berdasarkan perusahaan jasa pengiriman tempat mereka bekerja.
Akan tetapi, pria ini memperlihatkan sisi lain dari kurir pengantar barang. Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @memengakak.62 terlihat seorang pria mengenakan seragam salah satu perusahaan jasa pengiriman.
Namun, di belakang pria tersebut ada pesawat terbang. Uniknya pesawat itu tidak memakai logo maskapai penerbangan, tetapi logo jasa pengiriman yang sama seperti pria itu kenakan.
Baca Juga: Viral Video Driver Cabul Lecehkan Penumpang di Dalam Mobil
Tampak dalam video pria itu berkali-kali memamerkan dirinya berada di belakang pesawat, dan di dalam pesawat. Dirinya tetap bangga, meski bekerja sebagai kurir, yang kadang dianggap sebelah mata oleh orang-orang.
“Di balik foto ini. Ku hanya seorang kurir,” tulis pria itu dalam video.
Dari foto yang diunggah, kemungkinan pria itu adalah kurir yang bekerja untuk cargo pengiriman barang menggunakan pesawat. Mungkin ia membantu mengantarkan barang-barang yang dikirim dengan jarak tempuh yang jauh, sehingga harus menggunakan pesawat terbang.
Potret pria yang bekerja sebagai kurir untuk cargo pesawat ini viral di Instagram. Banyak warganet yang berkomentar positif, karena pria ini berhasil bekerja keras dan sukses mendapatkan pekerjaan. Apalagi pekerjaan yang dilakukan pria ini tidak biasa, dan terkesan unik.
“Sukses itu perlu kerja keras dari 0,” ucap warganet.
Baca Juga: Viral Video Cucu Paksa Kakek Renta Mengemis Demi Uang Jajan, Netizen Pertanyakan Peran Aparat Desa
“Hebat masih muda sudah sukses,” imbuh warganet.
“Tetap berdoa yang terbaik mas. Semoga lancar terus rezekinya,” ungkap warganet.
“Dari video ini saya belajar bahwa bekerja keraslah sampai anak cucu kita nanti yang menikmatinya,” balas warganet.
Video pria yang menjadi kurir untuk cargo pesawat ini viral di Instagram. Hingga kini video telah mendapatkan lebih dari 28 ribu likes dari warganet.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
-
Trend Pengamen Online Ngamen di Trotoar Malioboro Buat Publik Geram
-
Viral Siswa SMA Tak Bisa Jawab Soal Pembagian, Publik Ramai Salahkan Nadiem Makarim
-
Brutal! Remaja Putri di Jonggol Hajar Temannya di Warung Kopi, Ini Kata Polisi
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar