SuaraJogja.id - Sule akhirnya membuat klarifikasi terkait masalah perceraiannya dengan sang istri, Nathalie Holscher. Sebelumnya banyak netizen yang menduga keduanya bercerai karena anak Sule, Putri Delina berseteru dengan ibu sambungnya.
Komedian 45 tahun itu menjelaskan kalau perceraiannya bukan karena Putri Delina.
"Karena semuanya permasalahan ini bukan karena Putri. Itu yang harus kalian catat. Anak-anak enggak tahu apa-apa," ungkap Sule yang dalam video itu terlihat sedang terbaring karena sakit.
Dia menegaskan biarlah hanya dia dan Nathalie saja yang tahu permasalah sebenarnya karena tidak ingin saling menjatuhkan satu sama lain. Apalagi hubungan mereka baik-baik saja setelah sepakat berpisah.
Baca Juga: Nathalie Holscher Sudah Tak Lagi Jadi Istri, Sule Kini Masak Dan Makan Sendiri
"Yang jelas, kita baik-baik saja, tanpa harus menjatuhkan siapapun. Kalau misal ada yang bertanya, apa dong masalahnya, cukup lah, aku dan dia yang tahu," jelas dia.
Sekali lagi, Sule menekankan agar berhenti untuk menghujat Putri Delina.
"Aku mau kasih tahu juga, buat wartawan yang masih menghujat Putri, please ya, stop, please berhenti, kasihan Putri," tegasnya.
Video Sule minta agar publik tak menghujat Putri Delina lagi itu kemudian diunggah sejumlah akun gosip salah satunya @insta_julid pada Senin (2/8/2022) kemarin.
"Permintaan Sule supaya Putri tidak diHuj4t lagi," tulis akun itu.
Beragam reaksi netizen muncul dan tetap saja ada yang menyudutkan Putri Delina.
"Putri a aturan minta maaf, klarifikasi biar gak dihujat kang," komentar netizen.
"Mana bisa nyuruh nitizen berhenti hujat, nitizen jutaan, ya kali nurut ma Sule, kan punya dua mata tuh anaknya, caranya gk usah main sosmed, aman dah matanya gk lihat komen yg isinya hujatan," komentar netizen lain.
"Malah saya mah lebih kasian sama yang masi bayik. Kalo liat raut wajah baby Adzam, kok seperti ga ada keceriaan yah. Kayak ngerasa orgtuanya lagi ga baik-baik aja," komentar yang lain.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Apa Itu Nafkah Mutah? Paula Verhoeven Bakal Terima Rp1 M dari Baim Wong
-
GERD Kambuh Lagi? Coba Atasi dengan 6 Tips Sederhana Ini!
-
Paula Verhoeven Divonis Selingkuh, Hotman Paris Pasang Badan dan Anggap Hakim Keliru
-
5 Ramuan Herbal untuk Sakit Gigi Berlubang yang Ampuh dan Terbukti Ilmiah
-
Sudah Kena Tegur Bupati, Nathalie Holscher Tak Kapok Terima Undangan ke Sidrap
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan