SuaraJogja.id - Aksi dua emak-emak bernyanyi di ajang pencarian bakat di sebuah stasius televisi swasta ini mencuri perhatian. Tak hanya penonton, musisi seperti Ariel Noah ikut terpana saat menjadi juri pada ajang tersebut.
Melalui unggahan yang dibagikan akun Instagram @rumpi_gosip, emak-emak berbaju hijau dan kuning yang menamai dirinya Duo Huntua itu menyanyikan sebuah lagu Misteri Cinta milik Nicky Astria.
Di awal lagu, suara emak-emak ini langsung bikin takjub Ariel. Bahkan, pelantun lagu Di Atas Normal itu memastikan apakah suara dua wanita tersebut asli atau palsu.
"Itu suara asli ya, itu suara asli kan?", tanya Ariel penasaran.
Baca Juga: Seru Banget Kerja sambil Liburan, 5 Potret Ariel Noah di Jepang
Tak hanya dibuat tersihir dengan suara di awal lagu. Pada akhir lagu pun kedua emak-emak ini berhasil membuat merinding juri dan penonton hingga mendapat standing applause.
Ariel juga mengapresiasi bakat kedua wanita ini. Menurutnya tak ada suara fals selama lagu itu mereka nyanyikan.
"Soalnya nyanyinya daritadi tuh bagus banget, ga ada fals-nya sama sekali, dua-duanya tadi. Makanya tadi gua lihat ini suara asli?. Wow," sanjung mantan kekasih Luna Maya itu.
Aksi panggung dua wanita itu pun banjir pujian netizen. Mereka awalnya ragu dengan penampilan emak-emak ini, namun setelah unjuk gigi, netizen memberikan apresiasi.
"Baju jilbabnya sederhana. Tapi suaranya baddaii," kata salah satu netizen.
Baca Juga: 5 Potret Ariel Noah di Jepang, Hujan-hujanan dan Berfoto Bareng Gundam Raksasa
"Gass mak, ya ampun merinding," ungkap netizen lain.
Berita Terkait
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Tanpa Persiapan, Luna Maya dan Maxime Bouttier Ceritakan Kisah di Balik Lamarannya di Jepang
-
Deretan Musisi yang Sempat Berseteru dengan Ahmad Dhani, Terbaru Rayen Pono
-
Film Home Sweet Home: Rebirth, Benturan Antara Dunia Nyata dan Supranatural
-
Deretan Mantan Pacar Ariel NOAH, Kini Diisukan Jadian dengan Wulan Guritno
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa