SuaraJogja.id - Komedian Sule kembali menjadi sorotan netizen karena penampilan terbarunya. Dia tampak mengunggah video setelah resmi cerai dari Nathalie Holscher pada 10 Agustus 2022.
Dia membuat video menggunakan sound yang sedang viral yakni melakukan tindakan yang salah. Tampak dia minum dari botol air mineral namun bukannya ke mulut melainkan ke mata.
"Yang lagi viral," tulis Sule sebagai caption postingan videonya pada Kamis (11/8/2022).
Di video tersebut, ayah Rizky Febian dan Putri Delina ini terlihat memakai baju santai. Dia memakai sweater putih dan juga topi.
Baca Juga: Genit! Baru Dua Hari Duda, Sule Ajak Nikah Perempuan Ini
Hanya saja netizen malah jadi salah fokus dan mengomentari penampilan Sule. Menurut mereka, bapak 5 anak ini semakin terlihat kucel dan tak terawat setelah pisah dengan Nathalie. Wajahnya juga lesu dan seperti banyak beban pikiran.
"Pertama aku lihat ku kira bukan kang Sule, kayak lusuh banget, sehat-sehat kang," komentar netizen.
"Ko jadi kusut mukanya sekarang? Banyak banget beban sepertinya," komentar netizen lain.
"Kusut banget Kang keliatannya," kata netizen yang lain.
"Biasa kang sule rapi dan smart, semenjak pisah kelihatan banyak pikiran walaupun dibuat-buat happy, penampilannya acak-acakkan. Dulu ada bunda rapi dan happy," nilai netizen membandingkan.
Baca Juga: Sule Curhat Rumah Tangganya Tinggal Sebelah, Aziz Gagap Respons Begini
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
Sudah Kena Tegur Bupati, Nathalie Holscher Tak Kapok Terima Undangan ke Sidrap
-
Adzam Sebut Sule Pakai Nama Langsung, Sikap Nathalie Holscher Tuai Sorotan
-
Lisa Mariana Akui Bak Bumi dan Langit Bila Dibandingkan dengan Istri Ridwan Kamil
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan