SuaraJogja.id - Publik bereaksi keras dengan peristiwa dugaan pencurian cokelat yang malah menekan pegawai Alfamart untuk meminta maaf. Selain itu, Luna Maya harus dilarikan ke rumah sakit gegara ulah Bobon Santoso.
Prilly Latuconsina diajak nikah oleh anak SMA. Di sisi lain, warganet tunjukkan jalan yang mengerikan pada malam hari.
Selanjutnya, sebuah mobil Honda Accord di Jogja terbakar tiba-tiba setelah terparkir lima tahun. Berikut lima artikel yang telah dirangkum Suarajogja.id, pada Senin (15/8/2022).
1. Permintaan Maaf Pegawai Alfamart Viral karena Rekam Pengunjung yang Curi Cokelat, Netizen: Lindungi dong Karyawannya
Sebuah video permintaan maaf seorang pegawai Alfamart beredar di media sosial dan menjadi viral. Hal itu lantaran sang pegawai merekam hingga mengunggah kejadian dugaan pencurian cokelat yang dilakukan ibu-ibu di sebuah minimarket tersebut.
Di lini masa Twitter tersebar luas permintaan maaf pegawai perempuan itu hingga menjadi trending topic, Senin (15/8/2022).
2. Luna Maya Kesakitan Dilarikan ke RS Gara-gara Bobon Santoso, Netizen: Makan Keripik Pedas Kali
Luna Maya baru-baru ini dilarikan ke rumah sakit karena kesakitan bagian perutnya. Hal itu terlihat dari unggahan video di Instagram Stories Bobon Santoso yang kemudian diposting ulang Luna Maya pada Senin (15/8/2022).
Baca Juga: 6 Fakta Kleptomania, Penyakit yang Diduga Dimiliki Ibu Pencuri Cokelat di Alfamart
Luna Maya sambil terbaring kesakitan memegangi bagian perutnya. Dia juga sempat teriak minta obat sambil terus menangis.
3. Prilly Latuconsina Kaget Diajak Nikah Anak SMA
Prilly Latuconsina menceritakan pengalaman kocak saat mempromosikan film terbarunya berjudul 12 Cerita Glen Anggara di Bandung.
Dia bersama pemain lainnya seperti Angga Yunanda hingga Junior Roberts datang ke sebuah Sekolah Menengah Atas (SMA).
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Ini Kata Kemenag Soal Keamanan Bangunan Ponpes di Jogja Pasca Tragedi Ponpes Al Khoziny Sidoarjo
-
Kerja di Luar Negeri Aman? BP3MI DIY Beri Peringatan Penting Sebelum Tergiur Gaji Tinggi
-
Jalan Sedogan-Balerante 'Dikepung' Portal! Pemkab Sleman Ambil Tindakan Tegas Atasi Truk Galian C yang Meresahkan Warga
-
Siap Taklukkan Menoreh? BiosfeRun 2025 Suguhkan Rute Baru Berstandar Internasional
-
Aliansi Jogja Memanggil Bongkar Kekerasan Aparat, Tuntut Pembebasan Aktivis hingga Reformasi Polri