SuaraJogja.id - Sutradara Joko Anwar yang baru saja meraup sukses lewat sekuel horor Pengabdi Setan, mencuatkan kode bakal membuat film tentang sebuah kasus yang ramai disorot publik. Tak sedikit publik yang merasa penasaran perihal kasus tersebut.
Dikutip dari akun Twitternya, baru-baru ini sutradara Joko Anwar membuat kicauan yang meresahkan para pegikut maupun penggemar filmnya.
Lewat kicauan singkat, Joko Anwar mengaku berniat membuat film sebuah kasus yang jadi sorotan.
"Nanti suatu saat. Pengen banget memfilmkan kasus ini," tulisnya.
Tak adanya keterangan perihal kasus yang ingin difilmkan, membuat publik penasaran mengenai kasus apa yang tengah dibidik Joko Anwar.
Tak sedikit kemudian yang mengaitkan dengan kasus besar yang menyeret nama Irjen Pol Ferdy Sambo, yang hingga kini telah menyeret puluhan nama anggota polisi yang diduga terlibat skenario jahatnya.
"Yang ini kali ya, soal pengabdi Sambo," ujar bf*****
"Film samba dari brazil," celetuk rif*****
"Setuju ini series aja bang," kata adi*****
Baca Juga: Nikita Mirzani Pakai Filter Foto Ferdy Sambo, Netizen: Ada Artinya nih Pasti
"Kasus apa?" tanya ed****
"Kasus FS atau kasus mahasiswa Unhas ini?" tanya rey******
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
Masyarakat Makin Sadar Pentingnya Investasi, Tabungan Emas Holding Ultra Mikro BRI Naik 66,9%
-
4 Link Saldo DANA Kaget Spesial untuk Warga Jogja! Rp149 Ribu Siap Diklaim
-
Proses Berlanjut, Terduga Pelaku Pemukulan Ojol di Sleman Diserahkan ke Polisi
-
Pakar Soroti Peluang Kerja Luar Negeri, Kabar Gembira atau Cermin Gagalnya Ciptakan Loker?
-
Menko Airlangga Sentil Bandara YIA Masih Lengang: Kapasitas 20 Juta, Baru Terisi 4 Juta