SuaraJogja.id - Kawasaki W175 termasuk motor yang digandrungi anak muda pencinta motor klasik atau retro. Motor Kawasaki W175 menawarkan desain lelaki dan retro. Berikut ini daftar harga Kawasaki W175.
Kawasaki W175 mempunyai harga terjangkau di sekitar Rp 30 jutaan.
Kawasaki W175 adalah model terbaru dari keluarga “W”.
Kawasaki W175 Mengikuti W800 dan W250. Kawasaki W175 mempunyai desain W175 dibuat simple dan tradisional dengan proporsi klasik yang tak lekang oleh waktu.
Baca Juga: Daftar Harga KLX Terbaru 2022
Bahkan bisa jadi Kawasaki W175 merupakan sepeda motor dengan desain sepanjang masa.
Walaupun masuk dalam segment dimana didominasi oleh model sport, bebek dan matic, Kawasaki W175 menawarkan alternative yang lebih berkelas.
Berikut ini spesifikasi Kawasaki W175:
- Power Maksimum: 9.6 kW {13 PS} / 7,500 rpm
- Torsi Maksimum: 13.2 Nm {1.3 kgfm} / 6,000 rpm
- Jenis Mesin: Air-cooled, 4-stroke Single
- Volume Silinder: 177 cc
- Diameter x Langkah: 65.5 x 52.4 mm
- Perbandingan Kompresi: 9.1:1
- Sistem Katup: SOHC, 2 valves
- Sistem Suplai Bahan Bakar: Carburettor: Mikuni VM24
- Sistem Pengapian: DC-CDI
- Start: Electric
- Transmission: 5-speed, return
- Primary Reduction Ratio: 3.667 (77/21)
- Final Reduction Ratio: 2.333 (35/15)
- Kopling Wet: multi-disc, manual
- System Final Drive Type: Chain
- Tipe Rangka: Semi-double cradle, steel
- Suspensi Depan: ø30 mm telescopic fork
- Suspensi Belakang: Swingarm, dual shock absorbers with adjustable spring preload
- Wheel Travel Depan: 110 mm
- Wheel Travel Belakang: 65 mm
- Sudut Putar / Trail: 26.0° / 76 mm
- Roda Depan: 80/100-17M/C 46P
- Roda Belakang: 100/90-17M/C 55P
- Rem Depan: Single ø220 mm disc
- Kaliper Depan: 2-piston
- Rem Belakang: Drum, ø110 mm
- Panjang x Lebar x Tinggi: 1,930 x 765 x 1,030 mm
- Jarak poros roda: 1,275 mm
- Jarak ke Tanah: 165 mm
- Tinggi Tempat Duduk: 780 mm
- Berat: 126 kg
- Kapasitas Bensin: 14 litres
Daftar Harga:
W175 SE Rp 34.300.000
Baca Juga: 3 Pilihan Motor 2 Silinder Murah 2022 di Indonesia, Ada yang Harganya 30 Jutaan!
w175 Cafe Rp 35.600.000
Berita Terkait
-
Setampan Yamaha XMAX tapi Harga Sekelas Ninja ZX-25R: Ini Skutik Premium Baru dari Honda
-
Selisiih Rp 16,2 juta dari sang Kakak, Apa yang "Hilang" dari Si Bungsu Kawasaki Ninja ZX-25R?
-
Lebih Murah 20 Jutaan dari W230: Intip Motor Bekas Legendaris Kawasaki Estrella
-
Adu Isi Garasi Gubernur Termiskin Vs Terkaya Versi LHKPN, Sama-sama Punya Lebih dari 4 Unit tapi...
-
Bongkar Keanehan Isi Garasi Sherly Tjoanda Si Gubernur Terkaya di Indonesia, Toyota Alphard dan Kawasaki Jadi Sorotan
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Berencana Balik Lebaran Lewat Tol Tamanmartani, Simak Rekayasa Lalu Lintasnya
-
Hilang Saat Berangkat Kerja, Wanita Muda Asal Wonogiri Ditemukan Tewas Mengambang di Bantul
-
Nasabah harus Waspada, Ini Tips dari BRI agar Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Kilas Gunungkidul: Kecelakaan Maut Terjadi Selama Libur Lebaran, Seorang Anggota Polisi Jadi Korban
-
Malioboro Mulai Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran, Pengamen Liar dan Perokok Ditertibkan