SuaraJogja.id - Rangkaian acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Partai Amanat Nasional (PAN) di Istora Senayan, Jakarta bakal diramaikan Boyband Korea Selatan ASTRO.
"Ya tentu juga saya laporan, bagaimana pun saya, ketua umum partai, saya juga laporan ke Bapak Presiden, besok kami akan Rakernas, tanggal 27 (Agustus), lusa ya, besok ada hiburan, kalau teman-teman mau nonton K-pop besok bagus tuh, jam 7, di Istora," kata Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan di lingkungan istana kepresidenan Jakarta, Kamis.
Lewat akun Twitter resmi ASTRO @offclASTRO, member ASTRO yaitu Sanha, Jinjin, dan Moonbin diketahui sedang dalam perjalanan ke Jakarta.
"Aku pergi dulu Roha (nama kelompok penggemar ASTRO, Aroha). Bye. Tunggu aku Indonesia!" tulis Jinjin.
ASTRO hanya diwakili empat anggota yaitu Moonbin, Sanha, Jinjin dan Rocky sedangkan member lain yaitu MJ dan Cha Eunwoo, berhalangan hadir.
"Tanggal 27 (Agustus) kami rakernas, saya sampaikan juga, karena daerah-daerah kabupaten provinsi usulkan nama-nama calon presiden ya, nanti dalam rakernas akan ditampung, tapi belum diputuskan," tambah Zulkifli.
Zulkifli mengaku juga mengundang Presiden Jokowi untuk hadir dalam Rakernas PAN tersebut.
"Saya minta rekaman (ucapan), kalau langsung itu kan acaranya, masa nanti Presiden mendengarkan pidato-pidato yang lain? Tidak pas kan, saya minta nanti direkam," ungkap Zulkifli.
Zulkifli menyebut rakernas baru akan menampung usulan calon presiden dari PAN dan belum akan mengusulkan langsung nama capres untuk 2024.
Baca Juga: Undang K-pop ASTRO di Rakernas PAN, Zulkifli Hasan: Saya Laporan ke Jokowi
PAN diketahui bergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) bersama dengan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Golkar sejak 4 Juni 2022.
KIB disebut sebagai koalisi yang inklusif dan terbuka bagi partai politik lain untuk bergabung. Selain itu, mereka juga bersepakat jika koalisi belum akan membahas calon presiden dan wakil presiden yang akan diusung. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Undang K-pop ASTRO di Rakernas PAN, Zulkifli Hasan: Saya Laporan ke Jokowi
-
Demi Gaet Pemilih Muda, PAN Undang Boyband Korea Astro Hingga Farel Prayoga di Panggung Hiburan Rakernas
-
Boyband ASTRO Bertolak ke Jakarta untuk Isi Acara Partai, Disambut Cibiran: Ih Males, Ngeri Masuk Politik
-
Rakernas PAN Akan Digelar Sabtu, Tampung Usulan Capres dari Pengurus di Daerah
-
Gelar Rakernas di Jakarta, PAN Undang Bintang K-pop, Siapa?
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
BJLB1 Jadi Tonggak Penting Pengembangan Investasi Syariah di Pasar Modal Nasional
-
Dari Luka Jadi Cahaya: Resep Hati 'Glowing' ala DRW Skincare dan Ustaz Hilman Fauzi
-
Perusahaan Skincare Resmikan Klinik Baru di Yogyakarta, Siap Bangun Pabrik pada Tahun Depan
-
DANA Kaget Spesial Warga Jogja: Akhir Pekan Cuan Rp199 Ribu, Sikat Linknya!
-
10 Kuliner Hidden Gem Jogja yang Wajib Dicoba, Cocok Buat Jalan Santai Akhir Pekan