SuaraJogja.id - Interior rumah desainnya memang bermacam-macam. Ada yang menggambarkan desain yang minimalis, mewah atau yang unik seperti desain rumah kayu satu ini. Desain yang sepertinya lebih aman dan terhindar dari kejahatan.
Desain interior rumah, memang mengikuti daya imajinasi dan kreativitas manusia. Tidak heran kalau banyak sekali desain-desain unik yang bentuknya di luar nalar manusia. Desain yang membuat orang terheran-heran mengapa ada rumah dengan desain yang unik seperti itu.
Contoh rumah dengan desain interior yang unik ini viral usai diunggah oleh akun Instagram @rumahmungill. Rumah ini sepintas merupakan rumah kayu yang biasanya muncul di pedesaan. Rumah yang sederhana, karena dibuat dari kayu yang dapat ditemukan di hutan-hutan.
Hal ini membuat rumah tampak seperti rumah yang sederhana, dan tidak ada kesan mewah dari rumah yang satu ini. Hanya saja, ketika pintu dibuka muncul sesuatu yang unik. Ternyata rumah kayu ini di dalamnya menawarkan desain yang mengagumkan.
Baca Juga: BTN Siap Bangun Rumah untuk Dosen Milenial UGM
Desain dalam rumah didominasi oleh warna abu-abu dan putih. Warna-warna kalem yang membuat suasana rumah terasa lebih tenang. Perabotan rumahnya juga cukup lengkap dengan tersedia sofa dan meja yang minimalis.
Sungguh ini merupakan pemandangan yang berbeda, dibandingkan dengan desain di luar yang menggambarkan rumah kayu sederhana. Jadi bisa dikatakan desain rumah ini auto dihindari maling karena mereka mengiranya itu rumah milik orang dengan kemampuan ekonomi rendah.
"Tetap gak percaya kecuali video dari luar pintu, terus pintunya dibuka," tulis keterangan di video.
Video rumah dengan desain unik ini pun viral, dan mendapatkan banyak komentar dari warganet di Instagram.
"Itu yg punya rumah pintar tata barang dan rapi. Makanya jadi enak banget dilihat," puji warganet.
Baca Juga: Suami Istri Wajib Catat! Ini Daftar 30 Sumber Pertengkaran karena Urusan Beres-beres Rumah Tangga
"Definisi rumah anti sombong. Diluar tampilan biasa saja, dalamnya," ujar warganet.
Berita Terkait
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
Hunian Makin Padat, Desain Interior Simpel dan Fungsional Jadi Kebutuhan Baru Warga Kota
-
Keren dan Minimalis, 4 Daily Outfit ala Lee Sun-bin yang Mudah Ditiru!
-
Infinix Note 50s Pro Plus 5G Hadirkan Desain Begini, Bawa Inovasi Baru yang Ciamik
-
4 OOTD Minimalis ala Wooyoung ATEEZ yang Tetap Modis untuk Disontek!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan