SuaraJogja.id - Memiliki kucing peliharaan terkadang selalu membuat pemiliknya gemas dengan tingkah lakunya. Sama halnya dengan salah satu kucing peliharaan yang viral usai diunggah akun @catgemoi di media sosial Instagram ini.
Dalam unggahannya terlihat seekor kucing tengah berada di luar pagar seolah meminta untuk pemiliknya membukakan pagar agar dirinya bisa masuk.
Terlihat dalam unggahan tersebut, seekor kucing dengan bulu berwarna putih ini tengah melongo di lubang kecil pagar.
Muka kucing dan tangannya dimasukkan ke dalam lubang tersebut agar pemiliknya mengetahui dirinya sudah waktunya pulang dan meminta untuk dibukakan pintu pagar.
Baca Juga: Curhat Ajak Manggung Anak, Isi Pesan Okin dan Rachel Vennya Malah Bikin Gemas
Kucing tersebut mengetahui kapan dirinya harus pulang setelah bermain seharian di luar rumah dan waktunya makan di rumah.
Terlihat pemiliknya membukakan pintu pagar dari kunci slot satu persatu di atas dan yang ada di bawah.
Kucing tersebut terlihat masih menunggu dengan sabar pemiliknya membukakan pintunya pagar untuknya.
Setelah berhasil dibuka, kucing tersebut langsung masuk ke dalam rumah setelah bermain di luar.
Unggahan video seekor kucing yang pulang dan minta dibukakan pagar setelah seharian bermain di luar ini viral serta mendapatkan berbagai komentar dari warganet. Tidak sedikit warganet yang menyamakan kucing yang viral di video dengan miliknya karena tingkahnya yang menggemaskan.
Baca Juga: Manfaat Memelihara Kucing, Usir Rasa Sepi dan Jadi Teman Setia
"Lhoo gk bisa manjat bang ? Wkwk aduh duhhh pemegang tahta tertinggi di rumah kelakuan," tulis salah satu warganet.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Main Film Bareng Taskya Namya Lagi, Luna Maya Girang Bisa Bercanda di Lokasi Syuting
-
Tren Hewan Peliharaan Meningkat: Petfest Indonesia 2025 Hadirkan Gabriel Feitosa dan Jackson Galaxy
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Dear Pawrents, Kapan Kucing Bisa Vaksin Setelah Melahirkan? Jangan sampai Anabul Sakit
-
Level Old Money Raline Shah Beda, Pelihara Kawanan Rusa di Rumah!
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
- Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 100 Juta, Pajaknya Murah Meriah
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
SMA Kembali ke Jurusan, Guru dan Siswa Panik Tanpa Juknis
-
AS 'Gertak' Soal QRIS, Dosen UGM: Jangan Sampai Indonesia Jadi "Yes Man"
-
Juru Parkir Jogja Siap dengan QRIS, Ini Lokasi Pilot Projectnya
-
Lewat Pemberdayaan, BRI Antar UMKM Kopi Nusantara ke Pentas Global
-
Modal Klik Langsung Cuan, Ini 5 Cara Klaim DANA Kaget Hari Ini