SuaraJogja.id - Aktor Nicholas Saputra baru-baru ini merespon penilaian orang-orang bahwa dirinya pria dengan karakter tertutup atau introvert. Bahkan dirinya mempersilahkan orang-orang untuk mencari tahu kepribadian pemain Sayap-Sayap Patah ini mengetahui dirinya yang belum banyak diketahui.
Hal itu menambah rasa penasaran netizen hingga disebut-sebut pria mahal oleh kalangan publik.
Video yang dibagikan oleh akun Instagram @rumpi_gosip, Kamis (8/9/2022) itu menyoroti bagaimana Nicholas Saputra menjaga privasinya sendiri meskipun dirinya sebagai publik figur.
Perempuan yang mewawancarai juga menyebut bahwa Nicholas adalah orang yang sangat menjaga privasi. Namun Nicholas membalas dengan jawaban yang tak begitu yakin jika dirinya disebut orang yang menjaga privasi itu.
Baca Juga: Diduga Saling Kirim Chat, Gerak-gerik Nicholas Saputra dan Ariel Tatum Bikin Baper
"Aku pikir orang yang ingin tahu [dirinya], lebih baik mencari tahu sendiri," jawab Nicholas Saputra sambil tertawa kecil.
Selanjutnya Nicholas Saputra menjabarkan bahwa dirinya merasa tak perlu mengumbar aktivitas untuk diketahui orang banyak di media sosial.
"Sebenarnya saya tidak harus memotret seperti apa diri saya di publik ya sebenarnya. Jadi saya pilih fokus dengan karya saya sekarang," kata dia.
Nicholas bahkan rela tak mengindahkan tanggapan dari orang lain, dan memilih untuk menyelesaikan dan fokus dengan karya yang dia buat.
Pernyataannya tersebut sontak mendapat sorotan dari netizen. Tak sedikit yang menilai bahwa sosok Nicholas Saputra merupakan pria yang mahal bahkan wanita yang mendekatinya harus sekelas dengan pemain film AADC itu.
Baca Juga: Diproduseri Happy Salma dan Nicholas Saputra, Pertunjukkan Sudamala Gandeng 90 Seniman Lokal
"Definisi cowok mahal," kata salah satu netizen.
Berita Terkait
-
4 Karakter Wanita dalam Drama China yang Badass Abis, Anti Menye-Menye
-
Heboh Nicholas Saputra Bikin Ketupat, Cincin di Jari Manis Jadi Sorotan
-
Ulasan Buku Quiet Karya Susan Cain: Kekuatan Seorang Introvert
-
Siap-siap Dilema? Ini 4 Karakter Cowok Populer di Drama Korea 'Crushology 101'
-
Tampil Garang Jadi Raja, Kim Ji Hoon Siap Lawan Iblis di The Haunted Palace
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan
-
Puncak Arus Balik H+3 dan H+4, 350 Ribu Kendaraan Tinggalkan DIY
-
Gunung Merapi Masih Luncuran Ratusan Lava, Simak Aktivitas Terkini Sepekan Terakhir