SuaraJogja.id - Indro Warkop mengungkapkan anak keduanya bernama Sahda menjadi penguat saat ditinggal pergi istri tercinta untuk selamanya. Menurut Indro, Sahda ini yang mengurus semua kebutuhan rumah tangga dan kebutuhannya.
"Karena ternyata aku nggak bisa apa-apa juga ya. Nih makanya peringatan buat laki-laki, ternyata kita tuh nggak bisa apa-apa lho,"ucapnya yang diunggah akun IG @rumpi_gosip.
Menurut Indro, ketika istrinya meninggal dunia, seperti bukan menjadi komandan dalam keluarga. "Ketika istri nggak ada, kita seperti menjadi bukan komandan. Ternyata kita hanya menjadi komandan yang paling tinggi. Nggak pernah tahu apa yang terjadi di bawah,"katanya.
Sejumlah warganet pun ikut memberikan komentarnya seperti akun IG @auliarizkika yang mengatakan kehidupan pria seolah terhenti ketika istrinya meninggal dunia.
"Iya sih, pernah baca dimana gitu kalo istri kehilangan suami dia bisa urus ini itu. Tapi ketika suami kehilangan istri, dunianya serasa berhenti,"tulisnya.
Kemudian, akun IG @ca_a_evangelista yang sepakat dengan pendapat Indro Warkop.
"Pntes pas mami udh gak ada bpk kyk org ling lung...Sering nnya mami kmn kok prg ke pasar lama bngy gk plg2,"tulisnya.
Akun IG @putrioktavia26 pun berkomentar, jangankan ditinggal meninggal, istri menginap di rumah ortu, suami sendiri jaga rumah aja berasa ilang arah lho, kek serba bingung gitu,"tulisnya.
Namun, berbeda dengan komentar akun IG @cucok_meong1234 yang mengatakan tak berpengaruh buat cowok mandiri meski ditinggal meninggal istrinya.
Baca Juga: Film Lama Warkop DKI Tayang di TV, Indro Warkop Curhat Tak Pernah Dapat Royalti
"Tapi gak berlaku buat kaum pria yg selalu mandiri, tidak bergantung pada nasib dan selalu berserah diri,"tulisnya.
Kontributor SuaraJogja: Ismoyo Sedjati
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
ARTJOG 2026 Siap Guncang Yogyakarta, Usung Tema 'Generatio' untuk Seniman Muda
-
Komdigi Tegaskan Pembatasan Game Online Destruktif, Gandeng Kampus dan Industri Optimasi AI
-
Anak Kos Jogja Merapat! Saldo DANA Kaget Rp 299 Ribu Siap Bikin Akhir Bulan Aman, Sikat 4 Link Ini!
-
Kabel Semrawut Bikin Jengkel, Pemkab Sleman Ancam Stop Izin Tiang Baru dari Provider
-
Geger! Rusa Timor Berkeliaran di Sleman, Warga Panik Cari Pemilik Satwa Liar yang Lepas