SuaraJogja.id - Saat berkendara selain mematuhi lalu lintas, pengendara juga perlu berhati-hati ketika menemui turunan, tanjakan hingga tikungan yang tajam.
Hal ini menjadi salah satu hal yang penting, pasalnya keselamatan pengendara juga diperhitungkan, apalagi jika pengendara tersebut membawa muatan yang cukup banyak.
Sama halnya yang dialami pengendara sepeda motor yang membawa muatan galon ini. Dalam sebuah video yang diunggah ulang akun @timelinejowo di media sosial Instagram ini viral usai kejadian unik yang menimpanya.
Dalam video tersebut pengendara sepeda motor dengan muatan galon ini tengah melaju kencang pada jalanan turunan di sebuah pemukiman yang masih dipenuhi pohon-pohon tinggi.
Baca Juga: Menguak Identitas Hacker Bjorka, Diambil dari Nama Pohon atau Nama Kota?
Terlihat dalam video tersebut, pengendara ini mengaku tengah melaju kencang hingga menyebabkan salah satu galon yang dibawanya terpental jatuh.
Namun saat berhenti pengendara motor ini mencari galon miliknya yang terjatuh tersebut, pasalnya dirinya merasakan dan mendengarkan bunyi galon jatuh tersebut.
Sesaat setelah dicari-cari, galon yang jatuh tersebut tidak ditemukannya dimanapun, tapi saat dirinya melongok ke atas salah satu galonnya tersangkut di salah satu pohon di pinggiran sungai.
Letak galon tersebut tersangkut di pohon cukup tinggi sehingga membuat pengemudi sepeda motor keheranan dengan apa yang dialaminya.
Melihat fenomena tersebut, pengemudi sepeda motor ini menceritakan kejadian uniknya sembari tertawa karena tidak percaya galonnya bisa tersangkut di atas pohon.
Baca Juga: Ahli dari IPB: Pelabelan Galon BPA Demi Keselamatan Konsumen
Unggahan video singkat tersebut lantas membuat warganet membanjiri kolom komentar unggahan tersebut.
Berita Terkait
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Pohon Tumbang Timpa Pengendara di Depan Kodam Makassar, 2 Korban Terluka
-
Pohon Beringin Tumbang di Alun-Alun Pemalang Saat Salat Ied, Dua Orang Meninggal Dunia
-
Kenapa Pohon Tidak Bergerak Saat Lebaran? Ini Penjelasan Menurut Perspektif Agama dan Sains
-
Kronologi Pohon Tumbang di Pemalang Saat Salat Id: 2 Tewas, 17 Terluka
Terpopuler
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
- 5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
-
Ambisi RI Jadi Raja Baterai EV Global Terancam: Mundurnya Raksasa LG Jadi Pukulan Telak Buat Prabowo
-
Dompet Aman, Gaya Kekinian: iPhone Paling Worth It Dibeli di April 2025
-
China Kelabakan Jelang Lawan Timnas Indonesia, Sindir Pemain Naturalisasi
Terkini
-
Komitmen BRI Holding Mikro Untuk Kesejahteraan Gender, 14,4 Juta Pengusaha Dapat Dukungan
-
Haedar Nashir Berharap Pengganti Paus Fransiskus Bisa Suarakan Perdamaian di Gaza
-
Disomasi, Produsen Anggur Orang Tua Resmi Hentikan dan Tarik Peredaran Miras Label Kaliurang
-
Kisah Eny, Kartini Masa Kini yang Pantang Menyerah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Refleksi Film Jumbo, Psikolog Tekankan Pentingnya Kehadiran Orang Tua dalam Tumbuh Kembang Anak