SuaraJogja.id - Beberapa warganet menyukai hidangan yang hangat saat akan disantap, sama halnya dengan warganet yang memasak hidangan di hot plate untuk keluarganya.
Dalam video yang diunggah akun @ngakakaja_dulu.id di media sosial Instagram ini terlihat seseorang tengah memasak hidangan untuk keluarganya.
Masakan tersebut sepertinya sangat spesial dan dihidangkan dalam hot plate atau piring batu yang dapat menyimpan panas.
Dengan begitu, makanan yang ada di atas piring tersebut bisa selalu panas meski sudah diangkat dari penggorengan.
Baca Juga: Kecewa Tak Ditemui Jokowi, KASBI dan Mahasiswa Ancam Bakal Demo Besar-besaran 27 September
Terlihat seseorang yang memasak tersebut membawa hot plate ke meja makan dan menghidangkannya di tengah-tengah keluarganya.
Beberapa anggota keluarganya telah menunggu saat-saat itu, namun salah satu anggota keluarganya menambahkan telur di atas hidangan yang panas tersebut.
Namun, saat telur dipecahkan di atas hidangan tersebut malah basi dan merusak rasa yang ada di hidangan baru masak ini.
Melihat hal tersebut, beberapa anggota keluarga yang telah menunggu tersebut merasa kecewa karena tidak bisa menyantap hidangan yang telah matang tersebut.
Unggahan video makanan hot plate yang tidak jadi dimakan karena telur basi ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
Baca Juga: Polisi Bakar Pacar Hingga Tewas di Sumsel Divonis 20 Tahun Penjara, Ibu Korban Kecewa
"Cuman video tp aroma nya kecium sampe sini," tulis salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Lokasi Hadiah Telur Paskah EA FC Mobile, Cek Panduan Lengkapnya di Sini!
-
Makna Telur, Daun Palem dan Kelinci yang Identik saat Paskah
-
Sejarah Telur Paskah dan Maknanya, Tak Hanya Melukisnya Warna-warni
-
Panduan Lengkap Berapa Lama Merebus Telur: dari Lumer sampai Padat Sempurna
-
Bocoran Lokasi Telur Paskah FC Mobile, Kumpulkan untuk Mendapat Pemain OVR Tinggi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan