SuaraJogja.id - Tayangan video menunjukkan seorang ustazah yang sedang melantunkan ayat Alquran, kemudian ambruk ke belakang. Dalam keterangan di video yang diunggah akun IG @info.indonesia, ustazah yang bernama Taslimah (65) tersebut diinformasikan meninggal dunia.
Ustazah Taslimah meninggal saat membaca doa khatam Alquran di Pengajian Majlis Taklim di Masjid Al Barkah, Tebet, Jakarta Selatan, Kamis pagi (15/9/2022). Ia ambruk ketika membaca surah Al Baqarah ayat 163.
Ia rupanya rutin mengikuti pengajian tersebut sejak 20 tahun lalu. Sejumlah warganet pun berkomentar terkait peristiwa tersebut. Ustazah Taslimah dianggap meninggal dunia dalam keadaan Khusnul Khotimah.
Khusnul khotimah, artinya meninggal dunia di saat atau dalam keadaan yang terbaik. Seperti akun @jw_traveling berkomentar, "Husnul Khotimah," tulisnya.
Akun @moch_izt13 justru mendoakan kita nantinya akan meninggal dunia dalam keadaan terbaik.
"Semoga kita dimatikan dalam keadaan Khusnul Khotimah, aamiinn," tulisnya.
Kemudian akun @hilmiahmad411 mendoakan Ustazah Taslimah agar diampuni dosa-dosanya.
"Innalilahi Wa Innailaihi roojiuun. SMG Allah ampuni seluruh dosa salah khilat Beliau. Smg Allah terima seluruh amal sholeh dan ibadah beliau. SMG Allah kumpulkan Beliau bersama hamba2 Nya yang terbaik," tulisnya.\
Video tersebut mendapat respon dan juga telah disukai lebih dari 3 ribu likes.
Tonton videonya di sini.
Kontributor Suarajogja.id: Ismoyo Sedjati
Berita Terkait
-
Keinginan Titiek Puspa: Tak Mau Para Pelayat Gunakan Baju Hitam
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
IHSG Kebakaran Jadi Trending, Warganet: Indonesia Terancam Krisis
-
Doa Naik Mobil, Kapal, dan Pesawat Terbang, Jangan Lupa Dibaca Saat Arus Balik Lebaran 2025!
-
Doa Arus Balik Lebaran 2025, Singkat dan Mudah Dibaca!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan