SuaraJogja.id - Memperingati Hari Tani yang jatuh pada Minggu (25/9/2022) kemarin, Presiden Jokowi mengunggah poster di akun Instagram pribadinya @jokowi.
Dalam unggahan tersebut, terlihat Poster kartun yang berisi ucapan selamat Hari Tani Nasional yang menampilkan suasana di pedesaan dengan warga yang melakukan beberapa aktivitas.
Jokowi menyebut kontribusi sektor pertanian Indonesia memiliki kontribusi besar di tengah ancaman krisis pangan dunia.
Ia juga menyebut pemerintah mendukung sektor pertanian Indonesia dengan membangun berbagai infrastruktur seperti bendungan hingga jaringan irigasi.
Baca Juga: Perseteruan Makin Meruncing, Ibunda Indah Permatasari Syaratkan Sumpah Mubahalah pada Arie Kriting
"Di tengah ketidakpastian dan ancaman krisis pangan dunia, sektor pertanian Indonesia bertahan dengan kontribusi yang semakin besar bagi perekonomian. Karena itulah, pemerintah mendukung sektor ini sepenuhnya dengan pembangunan infrastruktur pertanian seperti bendungan, embung, dan jaringan irigasi di seluruh tanah air, pendampingan dalam pemanfaatan teknologi, membuka akses permodalan, dan sebagainya," tulis Jokowi.
"Semua ikhtiar ini dilakukan untuk demi mendorong produktivitas sekaligus meningkatkan kesejahteraan petani-petani Indonesia," sambungnya.
Namun, dalam poster tersebut warganet dibuat heboh dengan kejanggalan yang di poster yang diunggah Jokowi.
Salah satunya adalah sosok Intan Lembata yang viral beberapa waktu lalu yang menyanyikan lagu bertemakan kekasihnya Reyhan.
Sosok perempuan dengan nama asli Intan Sriastuti dalam layar handphone ini yang berada di daun pisang dalam poster kartun Hari Tani Nasional yang diunggah oleh Presiden Jokowi membuat warganet heboh.
Baca Juga: Nonton Video Intan Lembata, Wajah Ariel Noah Serius Abis!
Sosok mirip Intan Lembata muncul pada gambar petani yang tengah beristirahat sambil makan dan pandangan mereka terpusat pada ponsel dengan seorang perempuan berkerudung yang memenuhi layar ponsel itu.
Gadis asal Lembata, Nusa Tenggara Timur itu menjadi viral karena menyanyikan lagu ´Begitu Syulit Lupakan Reyhan dengan gaya yang unik dan khas, viral di media sosial beberapa waktu lalu. .
Lagu Begitu Syulit Lupakan Reyha sendiri merupakan cover dari lagu Cukup Dikenang Saja yang aslinya dinyanyikan The Junas Monkey.
Unggahan poster tersebut lantas membuat warganet heboh dan membanjiri kolom komentar poster tersebut.
"Pak ada bininya rehan di situ," tulis salah satu warganet.
"Ada yang nonton Rehan baik," tulis komentar salah satu warganet.
"Apakah kalian melihatnya begitu syulit," komentar warganet di Instagram.
"Reyhan mendunia ya geys ya," tulis warganet di kolom komentar.
Unggahan poster Jokowi mengucapkan Hari Tani ini lantas viral dan membuat heboh hingga mendapatkan lebih dari 1,2 juta likes.
Tonton unggahannya di sini.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
15 Link Download Poster Hari Guru Nasional 2024 Gratis untuk Dibuat Ucapan ke Wali Kelas
-
Dulu Dihujat Egois dan Singgung Negara Lucu, Kini Marselino Ferdinan Jadi "Pahlawan" Timnas Hancurkan Arab Saudi
-
Rekam Jejak Vanessa Nabila, Blak-blakan Bantah Jadi Simpanan Cagub Jateng Ahmad Luthfi
-
Sosok Ismarindayani Priyanti Istri Roy Suryo, Punya Profesi Mentereng Satu Geng Arisan Kris Dayanti
-
Download Gratis! 20+ Link Twibbon Hari Kesehatan Nasional 2024
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi