SuaraJogja.id - Rizky Billar unggah keromantisannya dengan sang istri, Lesti Kejora. Momen tersebut dibagikan melalui akun Instagram pribadi Rizky Billar, Selasa (28/9/22) malam. Dalam keterangan postingan tersebut, Rizky Billar mengatakan bahwa istrinya itu makan dengan kondisi tremor.
"@lestykejora makannya pasti tremor nih," tulis ayah Abang L itu pada caption unggahannyam.
Hal tersebut lantaran sejoli tersebut tengah makan dengan meja hidangan yang berada di atas sebuah gedung. Bahkan, tempat makan tersebut seolah terbang bebas. Lokasi itu cukup populer di Jakarta, yakni Lounge In The Sky.
Kondisi tersebut yang membuat Billar berasumsi bahwa Lesti makan dengan tremor karena ketakutan. Namun, para penggemar Lesti Kejora tak setuju dengan pendapat tersebut. Sebab, Lesti diketahui sebagai seorang wanita yang jago manjat pohon.
Baca Juga: Rizky Billar Sebut Lesti Kejora Sosok Istri Luar Biasa: Bisa Melengkapi Kekurangan Gue
Hal itulah yang membuat warganet yakin bahwa Lesti tidak mungkin takut dengan ketinggian tersebut. Beragam komentar menggelitik pun dilayangakan masyarakat Instagram.
"Leslar pas lagi makan jangan bayangin Intan nyanyi lagu 'Begitu Syulit Lupakan Reyhan' yaa, takutnya keselek," ujar @leonrdozan pada kolom komentar.
"Yakin makannya bisa tremor kalau sambil ngebayangin Intan nyanyiin lagu 'Begitu Syulit Lupakan Reyhan'," lanjut @leonrdozan.
"Muka Lesty keliatan tegang," tulis @kikysaputri.
"Dede (Lesty) mah ga takut ka kiky, dede kan udah biasa panjat2, panjat pohon," timpal @jordan6173.
Kontributor suarajogja: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Hamil Lagi, Rizky Billar Berharap Dapat Anak Perempuan
-
Kisruh Rumah Makan Padang Pakai Lisensi, Penjual: Jangan Sampai Usaha Kecil Jadi Susah
-
Nikmati Keindahan Bali dengan Makan Malam Bergaya di Taittinger Champagne Dinner
-
Mulai Tepati Janji, Verrell Bramasta Uji Coba Bagikan Makan Siang Gratis ke Anak Sekolah
-
KPPU Kritik Razia Rumah Makan Padang: Tidak Sejalan dengan Prinsip Persaingan Usaha!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
AI Ancam Lapangan Kerja?, Layanan Customer Experience justru Buat Peluang Baru
-
Dampak Kemenangan Donald Trump bagi Indonesia: Ancaman Ekonomi dan Tantangan Diplomasi
-
Pengawasan Miras di DIY sangat Lemah, Sosiolog UGM Tawarkan Solusi Ini
-
Pakar hukum UGM Usul Bawaslu Diberi Kewenangan seperti KPK
-
Ini Perbedaan Alergi Susu dan Intoleransi Laktosa pada Anak