SuaraJogja.id - Pom Bensin Mini atau Pom Mini adalah salah satu pilihan pengendara motor untuk mengisi bensin, karena di Pom Mini tidak pernah terjadi antrian yang panjang seperti SPBU. Sayangnya karena dikelola oleh pribadi sehingga kerap kali pelayanannya kurang maksimal.
Seiring meningkatkan kebutuhan Bahan Bakar Minyak (BBM), beberapa orang membuka layanan Pom Mini di pinggir jalan. Tujuannya untuk membantu para pengguna yang ingin mengisi bensin kendaraannya di tempat yang jauh dari lokasi kota.
Akan tetapi Pom Mini berbeda dengan SPBU pada umumnya. Pom Mini dikelola oleh perseorangan, sehingga tidak semuanya memberikan pelayanan yang baik. Lalu ketika, ada yang tidak memberikan pelayanan memuaskan, yang terkena dampak adalah konsumen.
Salah satunya konsumen yang satu ini. Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @makassar_iinfo, ditunjukkan seorang pria yang sedang mengisi bensin di Pom Mini. Mungkin alasannya untuk mengisi di sana, karena tempatnya sepi sehingga tidak perlu mengantri.
Baca Juga: Siap Makan, Pria Ini Malah Berakhir Apes karena Piring Bolong
Sayangnya ketika tiba, dirinya mengalami kejadian menyedihkan. Sebab, bensin yang dibelinya sempat tumpah, sebelum akhirnya masuk ke dalam tangki motor. Sesuatu yang sangat disayangkan, karena bensin terbuang percuma.
"Yang sabar ya mas," tulis keterangan video.
Video pria yang mengalami kejadian kurang menyenangkan, ketika sedang mengisi bensin pun viral di Instagram. Warganet yang melihat kejadian ini langsung menyerbu kolom komentar dan memberikan tanggapannya.
"Sabar ya mas," ujar warganet.
"Kasian bapak yang jualan sudah tua kasian," ucap warganet.
Baca Juga: Waspada! Niat Jual Handphone Lewat Grub Facebook, Warga Apes Dapat Uang Palsu dari Si Pembeli
"Mulai dari tumpahan pak hahaha," imbuh warganet.
Berita Terkait
-
Siap-siap! Ojol Akan Berstatus Pelaku UMKM, Bisa Raih Bansos Hingga Beli BBM Subsidi
-
Pertamina Tutup Permanen Dua SPBU yang Nakal Oplos BBM di Klaten dan Denpasar
-
Jumlah Pemudik Turun Tahun Ini, Imbas Daya Beli?
-
Blending BBM Sepenuhnya Legal dan Sesuai SNI
-
Sopir Truk BBM Jadi Tersangka dalam Kasus Pertalite Dicampur Air di SPBU Pertamina Klaten
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan