SuaraJogja.id - Tingkah laku yang menggemaskan, membuat sebagian orang memilih untuk memelihara kelinci di rumah. Hanya saja, kelinci juga sering melakukan berbagai tindakan yang tidak biasa, contohnya kelinci yang viral di video ini.
Perlu diketahui bahwa kelinci biasanya dipelihara di dalam kandang atau di dekat halaman rumah. Tujuannya agar kelinci bisa bebas bermain dengan bebas dan tidak stress, ketika dipelihara oleh majikannya.
Biasanya kelinci dilepas begitu saja, dengan harapan mereka bisa bergerak lincah dan melakukan aksi-aksi yang menggemaskan. Sayangnya, ketika kelinci dibuat terlalu bebas maka terjadi insiden yang tidak terduga.
Contohnya seperti yang diunggah dalam video @ndagel.crew. Video ini memperlihatkan perempuan yang awalnya ingin masuk ke dalam kamar mandi. Mungkin ini buang hajat, mandi atau sekedar untuk mencuci tangan.
Baca Juga: Sambil Gendong Anak, Wanita Tega Curi Tas Anak Muda yang Tengah Asyik Berenang
Singkat cerita, kamar mandi pun dibuka dan betapa kagetnya dia karena di bak air ada sosok hewan hitam yang sedang berenang. Ternyata hewan tersebut adalah kelinci miliknya yang sedang santai berenang di bak tersebut.
Mungkin dirinya mengira itu adalah kolam renang, sehingga dengan santainya berenang di bak mandi itu. Padahal bak mandi fungsinya sebagai penadah air dan air di dalamnya dipakai untuk keperluan sehari-hari.
"Wah kelincinya berenang," tulis keterangan video.
Video ini pun mendapatkan berbagai komentar dari warganet, yang memberikan komentar yang beragam.
"Kelinci: awalnya aku loncat-loncat eh kok kecebur gak ditolongin itu loh," balas warganet.
Baca Juga: Berjemur hingga Berenang Bareng sang Bunda, 5 Potret Gemas Baby Izz di Yunani
"Ya harusnya ditolong loh," imbuh warganet.
"Sumpah saya kira itu tikus," tutur warganet.
"Bukannya ditolong malah divideoin hahahaha," jelas warganet.
"Yah padahal lagi berendam eh malah diganggu," ujar warganet.
"Sekilas mirip kambing eh ternyata kelinci," ungkap warganet.
"Oh ini yang namanya kelinci laut," kata warganet.
"Kelinci: renang matamu ini aku kecebur mbak," komentar warganet.
Hingga kini komentar masih terus berdatangan, dan video telah mendapatkan 24 ribu lebih like dari warganet di Instagram.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Rahasia Air Es: Bukan Sekedar Dingin, Tapi Sarat Manfaat Kesehatan!
-
Mandi Wajib Sudah Benar? Cek Panduan Lengkap Bacaan Niat sampai Tata Cara
-
Ibu-Ibu Juga Bisa Atasi Kebocoran Kamar Mandi, Ini Tips Praktis Tanpa Perlu Tunggu Suami
-
Cara Selamatkan Anak Tenggelam di Kolam Renang, Orang Tua Wajib Waspada!
-
Buku Bertajuk Kesombongan Jerapah: Perilaku Congkak yang Membawa Celaka
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
3,9 Juta Penumpang Nikmati KA Subsidi, Libur Nataru Diprediksi Melonjak
-
Gelar Aksi di Gedung Dewan, Gabungan Rakyat Gunungkidul Tuntut Anggota DPRD Terlibat Video Tak Senonoh Dinonaktifkan
-
Belum Mendapat Informasi Lanjutan Soal Kepulangan Mary Jane, Keluarga Khawatirkan Hal Ini
-
Musnahkan Kemiskinan Ekstrem di DIY, Pemerintah Gelontorkan Dana Rp446 Miliar
-
Dokter Spesialis Anak: Orang Tua Perlu Contohkan Hidup Sehat Cegah Anak Kecanduan Gula