SuaraJogja.id - Nama selebgram Denise Chariesta menjadi sorotan di tengah isu perselingkuhan yang ramai diperbincangkan di tanah air. Menjadi trending topik di salah satu media sosial Twitter, Denise Chariesta dituding menjadi selingkuhan pengusaha berinisial R. Bahkan dari inisial nama itu, nama host ternama Ayu Dewi ikut terseret.
Terlepas dari dugaan perselingkuhan Denise Chariesta terhadap pengusaha yang mengarah ke suami Ayu Dewi itu, pelantun lagu Istilah Kata Ente Kadang-kadang ini memiliki sejumlah sumber pendapatan yang bernilai fantastis. Namanya melejit ketika mengunggah konten TikTok yang memamerkan kekayaannya.
Semenjak itu, Denise sering diundang menjadi bintang tamu di sejumlah acara televisi. Namun, rupanya Denise memiliki usaha untuk menambah pundi-pundi keuangannya.
Sejumlah sumber kekayaannya terungkap dalam sebuah obrolannya bersama Nikita Mirzani di kanal YouTube Crazy Nikmir Real tahun 2020 lalu.
1. Usaha bunga hias
Pertama kali, Denis memiliki usaha bisnis bunga dengan nama Fleur de DC. Usahanya ini menjual sejumlah produk buket bunga.
Dengan kepopulerannya, Denise kerap mempromosikan bisnis bunganya ini melalui media sosialnya. Alhasil, bisnis bunga ini turut menambah pundi-pundi kekayaannya.
2. Coffee shop
Kedua, Denise memiliki usaha coffe shop. Nama coffe shop miliknya, DC Coffe. Dari bisnis kopi, ia mendapatkan sejumlah keuntungan yang tidak sedikit.
Baca Juga: Rizky Billar Lakukan KDRT terhadap Lesti Kejora, Ramalan Mbak You Jadi Kenyataan?
3. Konten kreator TikTok
Ketiga, Denise memiliki akun Tiktok yang membuatnya populer di masyarakat. Ia memang seorang konten kreator.
Akun Tiktoknya memiliki pengikut yang fantastis 5,8 juta follower. Berdasarkan data dari situs Influencer Marketing Hub, penghasilan Denise dari TikTok miliknya mencapai Rp51,5 juta sampai Rp85,9 juta per postingan.
4. Pendapatan dari YouTube
Keempat, Denise memiliki kanal YouTube. Ia telah memiliki 454 ribu subscriber. Berdasarkan data Socialblade, akun Youtube Denise mampu menghasilkan pendapatan Rp269,7 juta per bulan.
5. Endorsement produk
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara
-
Kawal Kasus Hogi, JPW Singgung Aturan KUHAP Baru dan Batas Waktu SKP2
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Gelar Fun Kids Swimming Competition
-
Daya Beli Turun, UMKM Tertekan, Pariwisata Jogja Lesu, Pelaku Usaha Dipaksa Berhemat