SuaraJogja.id - Sejumlah kain kafan tampak di TPU Sirnaraga, Jalan Citepus, Kota Bandung gara-gara longsor karena hujan deras. Hal tampak dalam unggahan foto dari akun Twitter @txtdaribandung.
"Longsor akibat hujan deras di TPU Sirnaraga, Jalan Citepus, Kota Bandung. Ada beberapa kain kafan yang terlihat,"tulis caption akun tersebut.
Warganet banyak berkomentar seram dengan kejadian tersebut. Bahkan, ada merasa merinding.
"Serem bgt :(((,"tulis Chi.
"Serem bgt prnh kejadian jg kyk gini dikuburan seme desanya nenekku,"tulis Dexa.
"Ngeri, takut, kasihan juga sama keluarganya,"tulis Bebby.
"Woi serem ada yg nongol," tulis Rezka.
"Merinding, dan membayangkan nanti kita jg mengalamin alam kubur. Mudah2 an kita senantiasa dlm ampunan Allah SWT. Amiin,"tulis Sapsur.
"Ya Allah, seraam,"tulis Darani.
Baca Juga: Kemarin Masih Ramai Update Tragedi Kanjuruhan dan Sorotan Bencana Tanah Longsor di Jatim
"Serem amat,"tulis Prastianto.
"Lebih serem lihat ginian dari pada ketemu makhluk ghoib di kamar ,"tulis Sandy.
"Cooyy serem, emg sih hari ini ujannya gilak,"tulis Mino.
"Demi apa mrinding,"tulis Coy.
Kontributor : Ismoyo Sedjati
Berita Terkait
-
Tolak Pembangunan Gereja di Cilegon, Massa Aksi Bawa Kain Kafan Hingga Ancam Turunkan Wali Kota Cilegon
-
5 Fakta Meninggalnya Santri Gontor Diduga Dianiaya Senior, Kain Kafan Sampai Diganti Dua Kali
-
Beli Kain Kafan dan Keranda Mayat, Irfan Hakim Akui Sempat Deg-degan Beritahu Keluarga
-
Baju Tara Basro di Gala Premiere Pengabdi Setan 2: Communion, Terinspirasi dari Kain Kafan.
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Skema Haji Berubah, Kuota Haji Jogja Bertambah 601 Orang, Masa Tunggu Terpangkas Jadi 26 Tahun
-
Indonesia Miskin Keteladanan, Muhammadiyah Desak Elit Selaraskan Ajaran dan Tindakan
-
8 Wisata Jogja Terbaru 2026 yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Panjang Isra Miraj
-
Libur Isra Miraj, 34 Ribu Wisatawan Diprediksi Masuk Yogyakarta per Hari
-
PSIM Yogyakarta Fokus Benahi Konsistensi Jelang Putaran Kedua Super League 2025/2026