SuaraJogja.id - Baru-baru ini putri Ayu Ting-Ting, Bilqis Khumaira Razak tampil memukau membawakan lagu Pink Venom milik Blackpink pada acara ajang dangdut KDI. Performa Bilqis itu banjir pujian dari warganet.
Momen putri pedangdut asal Depok menyanyikan lagu Pink Venom itu juga diunggah pada akun TikTok @MNCTV, Selasa (4/10/2022). Dalam unggahan tersebut tampak Bilqis menyanyikan lagu yang dianggap sulit oleh sejumlah orang dengan sangat memukau dalam bahasa Korea.
"Keren! Leh Uga nih Iqiss nya Bunda @ayutingting bawain Pink Venomnya @bp_tiktok," tulis @MNCTV pada unggahan tersebut.
Dalam video itu, Bilqis tampak berhasil mengajak seluruh penonton dan juga seluruh host berjoget bersama menikmati lagu tersebut. Sontak unggahan itu pun dibanjiri komentar dan pujian warganet. Mereka mengaku kagum dengan kemampuan Bilqis menyanyikan Pink Venom.
Baca Juga: Nangis Komentari Peserta KDI 2022, Ayu Ting Ting: Sakitnya Tuh Sampai di Saya
"Dia udah hapal Pink Venom. Gue yg masih nanananananababababa wkwkwk," tulis @rriztaridiaMJ di kolom komentar.
"The next Dita, orang Indonesia yang berkarier di Korea," timpal @ara.
"Bilqis MasyaAllah pinter banget, semoga sukses terus," ujar @pudjiriuntini.
"Ikiiis pinter banget, aku aja ga hapal," kata @GajhihooncYeojjaa.
"Siapa yang bisa nolak anak kecil selucu ini," timpal @RiniRibiRubi.
Baca Juga: "Pink Venom" BLACKPINK Puncaki Chart Lagu dan MV YouTube Tiga Minggu Berturut
Tonton videonya di sini.
Kontributor Suarajogja.id: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
-
Tiru Gaya Berpakaian Idol K-Pop, Outfit Ayu Ting Ting Selama Liburan di Jepang Panen Pujian
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Ngobrol Bareng Valentinus Resa, Ucapan Surya Insomnia Buat Ayu Ting Ting Istighfar
-
Berapa Kekayaan Ayu Ting Ting? Nominal THR untuk Warga Kampung Jadi Sorotan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan