SuaraJogja.id - Kabar dugaan Lesti Kejora pergi ke tanah suci hingga kini masih menjadi sorotan publik. Hal tersebut lantaran dirinya tengah meminta ketenangan kepada Tuhan atas peristiwa KDRT yang dialami rumah tangganya.
Kini, beredar video Lesti Kejora dan keluarganya tengah siap berangkat umrah. Dalam video yang beredar tersebut, nampak Lesti sendiri menggunakan cadar ketika menggandeng tangan ayahnya.
Adapun, putra Lesti dan Billar, Muhammad Leslar AL-Fatih Billar pun tampak digendong oleh ibunda Lesti untuk ikut terbang ke tanah suci. Dalam video tersebut pun Lesti masih sempat menjawab sapaan salah seorang yang diduga merupakan salah satu penggemarnya.
Namun, netizen justru fokus terhadap penampilan Lesti yang menggunakan cadar. Netizen pun menduga-duga terkait penampilan baru Lesti tersebut. Meski begitu tak jarang pula netizen yang turut mendoakan kelancaran perjalanan umroh pedangdut 23 tahun itu dan keluarganya.
"Kayaknya gak, dia pake french khimar apa mungkin, karena menghindari kemaramen," ujar @nova.
"Mungkin mau umroh bercadar dulu, tapi lebih cantik ya dd bercadar," timpal @ira.
"MasyaAllah tambah adem litanya," tulis @tyas meeng.
"Alhamdulullah dd udah baikan dan sehat meskipun hatinya terluka semoga ibadah umrohnya diberi kelancaran," kata @nengmas mendoakan.
"Mending sama bpk ibu keluarga saja de, lbih menyayangi dgn tulus," timpal @cucumarina158.
Tonton videonya di sini.
Kontributor Suarajogja.id: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo