SuaraJogja.id - Baru-baru ini, Lucinta Luna kembali membuat heboh warganet usai pengakuan penyesalannya telah melakukan operasi rahim. Bahkan, ia mengaku tak ingin dilahirkan menjadi dirinya sekarang apabila waktu bisa diputar ke belakang.
“Ya gua gak mau terlahir seperti ini Bang Den,” kata Lucinta Luna dikutip dari YouTube channel CURHAT Bang Denny Sumargo pada Sabtu (15/10/2022).
Tak hanya itu, Lucinta Luna pun tak kuasa menahan air matanya saat teringat masa lalunya yang diakuinya sangat menyakitkan. Bahkan, ia mengakui bahwa dirinya telah menjadi tulang punggung keluarga semenjak ibunya masih ada.
“Gua tinggal di gang kecil, yang mana itu gua keluarga besar tapi itu gang kecil, gang sempit kayak gitu, terus emak gua tuh bener-bener ngebesarin anak-anaknya sampe gede,” kata Lucinta Luna menjelaskan kisah pilu masa lalunya.
Baca Juga: Cantik Bak Boneka Setelah Operasi Plastik, Lucinta Luna Menyesal: Gue Manusia Paling Serakah
Perbincangan Lucinta Luna dengan Denny Sumargo tersebut pun mendapat sorotan dari warganet. Ia pun mengungkapkan penyesalanya telah mengubah dirinya menjadi seperti sekarang ini, bahkan hingga melakukan operasi rahim, dan sebagainya.
“Gua nyesel banget. Iya itu kan kembali lagi pada manusia ya, manusia itu kan gak ada puasnya, dan gua salah satu manusia yang paling sangat-sangat serakah. Yang ngerasa gua tuh istilahnya gua berani begini, gak tau penyesalan di akhirnya tuh kayak gimana,” ungkapnya.
Kontributor: Dinna Lailiyah
Berita Terkait
-
Sayang Nikita Mirzani Sakit, Lucinta Luna Padahal Bawa Kado Mewah dari Korea
-
Nikita Mirzani Akur dengan Anak, Lucinta Luna Girang: Akhirnya Lolly Sadar
-
Kondisi Nikita Mirzani di Rutan Memprihatinkan! Lucinta Luna Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Batal Membesuk Gara-Gara Nikita Mirzani Sakit, Padahal Lucinta Luna Bawa Kado Mewah dari Korea
-
Lucinta Luna Kabarkan Nikita Mirzani Sakit di Tahanan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan