SuaraJogja.id - Luke Shaw tampil mengesankan untuk Manchester United di Stamford Bridge saat melawan Chelsea dalam lanjutan Liga Inggris pada Sabtu malam (22/10/2022).
Bek kiri Timnas Inggris itu memberikan prforma yang solid baik dalam bertahan maupun membuat assist untuk menyamakan skor dan menyelamatkan United dari kekalahan.
Atas penampilannya tersebut, Luke Shaw bisa sangat yakin bahwa dia akan masuk ke daftar pemain Inggris yang akan berlaga di Piala Dunia Qatar 2022.
Meski menejer Gareth Southgate masih merahasiakan identitas dari 55 pemain yang dia pilih untuk memperkuat Timnas Inggris, dan akan merampingkan skuadnya menjadi tinggal 26 orang untuk berangkat ke turnamen pada 20 November-18 Desember 2022 di Qatar tersebut.
Baca Juga: Butuh Bek Kiri Baru, Juventus Incar Luke Shaw dari Manchester United
Dikutip dari The Sun (23/10/2022), bek kiri Manchester United itu optimis bisa menjadi bagian dari pemain Inggris yang dipilih Southgate untuk membantu Inggris memenangkan Piala Dunia. Penampilan Shaw yang sudah mulai konsisten memberi sinyal segar untuk Inggris memakai pemain tersebut.
Shaw bermain di awal musim buruk yang bersama United menyusul kekalahan beruntun dari Brighton dan Brentford, membuat Southgate tidak memiliki daya tarik terhadap Shaw untuk menjadi bagian dari pemain yang akan membela Timnas Inggris di Piala Dunia.
Bahkan dilaporkan, Gareth Southgate kemungkinan tidak akan memanggil pemain Manchester United itu. Alasannya karena Shaw tidak menunjukkan kelayakannya untuk bermain timnas Inggris.
Tapi kekhawatiran dari Southgate di jawab oleh Shaw lewat penampilannya yang memukau. Beberapa penampilan terakhir bersama Uniteh, sejak Ten Hag menemukan formulasi pertahanan yang tepat, nyaris Shaw ditemukan tidak pernah melakukan kesahan dalam beberapa pekan terakhir.
Bahkan Shaw terihat mengesankan saat membantu pertahanan klub menjadi semakin solid, begitupun saat membantu menyerang, umpan-umpan terukur Shaw sering membahayakan gawang lawan.
Baca Juga: Misteri Hilangnya Luke Shaw dan Wan-Bissaka, Erik ten Hag Tak Bisa Jawab
Bek kiri berusia 27 tahun itu membuktika kerja kerasnya pantas diapresiasi Timnas Inggris. Dia membuktikan bahwa dia bisa menjadi pasangan yang cocok untuk siapa pun ketika dia melakukannya dengan benar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Tanda-tanda Miliano Jonathans dan Pascal Struijk Bisa Bela Timnas Indonesia vs China dan Jepang
-
Bocoran Mengejutkan! China Bisa Lolos Piala Dunia 2026 meski Kalah dari Timnas Indonesia
-
Thom Haye Singgung Chemistry Timnas Indonesia Jelang Lawan China, Ada Masalah Apa?
-
3 Dampak Buruk Timnas Indonesia Tanpa Kevin Diks Lawan China dan Jepang
-
Timnas Indonesia Diminta Introspeksi Diri Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
-
Le Minerale Terafiliasi Israel?
Terkini
-
Bupati Sleman "Diwanti-wanti" Sultan: Pesan Mendalam di Balik Gelar Baru dari Keraton Yogyakarta
-
Rumah dan Bengkel di Pakem Sleman Terbakar, Api Diduga Bermula dari Ledakan Aki
-
Juru Kunci Liga 1: PSS Sleman Terancam Degradasi? Janji Manis Manajemen Bikin Penasaran
-
Akhirnya Punya Rumah Sendiri, DPRD DIY Bangun Gedung Baru Rp293 M usai Puluhan Tahun Numpang
-
Paus Fransiskus Wafat: Pembela Palestina dan Jembatan Perdamaian Muslim-Katolik Dikenang