SuaraJogja.id - Jogja tidak hanya kental dengan wisata budaya dan alamnya saja. Terdapat wisata sejarah yang patut kamu ketahui, dan kunjungi apabila berencana untuk liburan ke Kota Pelajar ini. Kira-kira apa saja ya rekomendasi wisata penuh sejarah yang ada di Jogja?
Terdapat beberapa tempat bersejarah yang bisa kamu datangi, apabila sedang berada di Jogja. Berbagai wisata tersebut, menyimpan sejarah yang panjang dan cerita-cerita menarik untuk disimak. Selain itu, ada peninggalan masa lalu, yang bisa menjadi pelajaran di masa depan.
Buat kamu yang ingin liburan ke Jogja, dan melaksanakan liburan di kota ini yuk disimak 4 rekomendasi wisata Jogja yang penuh sejarah.
1. Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat
Baca Juga: 4 Artis Korea yang Pernah Eksplor Jogja, ke Pantai Timang Gunungkidul Sampai Museum Erupsi Merapi
Tempat pertama yang harus dikunjungi adalah Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat. Keraton ini didirikan oleh Sri Sultan Hamengku Buwono I sekitar tahun 1755 tepatnya beberapa bulan pasca Perjanjian Giyanti.
Ciri khas Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat adalah kental dengan kebudayaan Jawa. bukan cuma itu, arsitekturnya juga masih terjaga dari dulu hingga sekarang. Lokasi Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat berlokasi di Jl. Rotowijayan Blok No. 1, Kelurahan Panembahan, Kecamatan Kraton.
2. Situs Taman Sari
Taman Sari merupakan peninggalan Sri Sultan Hamengku Buwono I. Sesuai namanya Taman Sari merupakan taman yang dahulunya dipakai sebagai tempat rekreasi bagi sultan dan kerabat istana. Bukan cuma taman, di area ini adalah tempat yang unik bernama Sumur Gumuling.
Tempat ini berupa bangunan bertingkat dua dengan lantai bagian bawahnya terletak di bawah tanah. Lokasi situs Taman Sari berada di Jalan Taman, Kecamatan Kraton Kota Jogja.
Baca Juga: Potrobayan River Camp, Spot Kemah Seru di Jogja Dengan Pemandangan Sungai
3. Keraton Kotagede
Berita Terkait
-
Ini Panduan Lengkap Liburan ke Candi Prambanan Beserta Harga Tiket selepas Nyepi
-
Berencana Liburan ke Keraton Yogyakarta? Ini Harga Tiket dan 5 Pengalaman Unik yang Didapat
-
Istana Maimun, Tempat Wisata Bersejarah dengan Bangunan Megah di Medan
-
Taman Candra Wilwatikta, Melihat Pertunjukan Seni dengan View Pegunungan
-
Mempelajari Pembentukan Pulau Jawa di History of Java Museum
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan