SuaraJogja.id - Setiap tanggal 25 Desember setiap tahunnya diperingati sebagai hari raya umat Kristen, perayaan ini biasanya menjadi ajang berkumpul bersama saudara untuk mengucap syukur. Nah ada beberapa kue khas Natal yang biasanya dinikmati bersama keluarga.
Natal sendiri merupakan hari untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus. Natal dirayakan dalam kebaktian malam pada tanggal 24 Desember; dan kebaktian pagi tanggal 25 Desember.
Pada malam dan pagi harinya, adalah momen berkumpul dengan keluarga dengan penuh suka cita. Tapi udah pada tahu belum kue khas Natal yang biasa dimakan bersama keluarga di Indonesia? Yuk simak deretannya berikut ini.
1. Klapertart
Kue yang berasal dari Manado ini menjadi salah satu kue khas Natal di meja keluarga di Indonesia lho! Kue berbahan dasar dari susu, kelapa, mentega, tepung terigu dan telur ini memiliki cita rasa yang manis dan lembut.
Rasanya yang lezat dan ringan ini cocok jadi makanan penutup dan dimakan setelah makan-makan besar bersama dengan keluarga.
2. Ginger Cookies
Ginger Cookies ini merupakan salah satu kue kering yang hampir hadir di meja suguhan di seluruh dunia. Ginger Cookies ini biasa berbentuk boneka dan dihiasi dengan beberapa pemanis warna-warni yang jadi pemanis cookies kering ini.
Seperti namanya, kue satu ini merupakan kue berbahan dasar jahe, gula palem, madu, kayu manis, cengkeh, dan kapulaga.
Baca Juga: Kerap Jadi Biang Keonaran, Polisi Purwakarta Sita Ratusan Botol Miras Ilegal
3. Lapet
Berita Terkait
-
Bocoran Kode Voucher OVO yang Wajib Kamu Tahu untuk Natal 2025
-
Tim Hukum Hasto Sebut Penatapan Tersangka Mengganggu Damai Natal
-
Mualaf 2 Tahun Lalu, Foto Richard Lee Rayakan Natal Desember 2024 Dipertanyakan
-
Begini Cara Perusahaan BUMN Dorong Pembangunan Berkelanjutan
-
Cek Fakta: Video Orang Palestina Lempari Gereja saat Malam Natal
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta