Scroll untuk membaca artikel
Eleonora PEW
Selasa, 03 Januari 2023 | 07:26 WIB
Perayaan Tahun Baru Termegah (Pixabay)

Para wisatawan akan menari sampai pagi, diiringi dengan musik samba sehingga bisa dibayangkan kemeriahannya. Dipilihkan Pantai Copacabana merupakan tempat persinggahan dewa laut, sehingga mereka ingin menghormati dewa laut. 

Kemudian selama malam tahun baru dilarang memakai pakaian hitam karena warna tersebut, dipercaya membawa pertanda buruk. 

4. Sydney, Australia 

Perayaan tahun baru termegah di dunia yang terakhir, ada di Sydney, Australia. Setiap tahunnya, panitia menyiapkan  6 kapal di sekitar jembatan Sydney Harbour, dimana mereka membawa 30.000 efek kembang api. 

Baca Juga: Sang Pacar Pamer Foto Dicium Jefri Nichol di Malam Tahun Baru, Fans: Pantes Aja Mau, Hot Gini

Nantinya ketika jam sudah menunjukkan jam 00.00 atau pergantian ke 1 Januari, maka kembang api akan menyela tanpa henti selama 12 menit. Puluhan ribu kembang api itu akan terbang ke langit untuk menerangi langit Australia. 

Oke, itu tadi informasi mengenai 4 perayaan tahun baru termegah di dunia. Semoga ini bisa menjadi referensi apabila ingin merayakan liburan ke luar negeri.  

Kontributor : Dinar Oktarini

Load More