SuaraJogja.id - Skin Academy kembali meluncurkan produk baru guna memberikan kesadaran kepada konsumen tentang pentingnya kesehatan skin barrier. Tiga prinsip utama Skin Academy yaitu melembapkan, menyehatkan, dan melindungi kulit, membuat rangkaian skincare ini banyak diminati masyarakat.
Skin Academy Advanced Formula diawali dengan tiga produk unggulannya, yaitu Skin Academy Chapter 200 Recharging Serum, Skin Academy Chapter 239 Blemish Cream dan Skin Academy 214 Ultra Luminous Serum, di mana Dr. Dikky Prawiratama, Formulator Skin Academy, menambahkan bahan baru, yaitu Ectoin.
Ectoin merupakan golongan dari osmolyte yang bermanfaaat mempertahankan kelembapan dengan cara mengatur kadar air pada kulit. Selain itu, terdapat sifat Extremolyte yang berfungsi untuk menghindari kerusakan sel pada kulit. Ectoin juga dikenal sebagai bahan aktif pelindung dari polutan.
Perbedaan dengan Skin Academy yang sebelumnya, tentunya akan terasa pada fungsinya. Advanced Formula yang ini akan lebih cepat memperbaiki skin barrier. Formulasi ini juga memiliki retinol yang lebih stabil pada Chapter 200 Recharging Serum, menggunakan Ceramide NP murni dan tekstur produk yang lebih cepat meresap, dan memberikan kesan mewah layaknya kulit yang dimanjakan.
Penggunaan Ectoin ini, merupakan langkah utama untuk memastikan skin barrier pada kondisi prima sehingga dapat menunjang kesiapan kulit untuk menerima bahan aktif dengan fungsi lain seperti mencerahkan, mengatasi jerawat maupun kerutan tanda penuaan.
Kualitas Ectoin yang terdapat dalam produk baru menunjukkan bahwa Skin Academy berkomitmen memberikan formulasi skincare terbaik. Tak hanya itu, advanced formula dalam skincare ini semakin aman digunakan untuk segala jenis masalah kulit, termasuk masyarakat dengan dermatitis atopik.
Skin Academy Advanced Formula sudah bisa didapatkan di semua online marketplace maupun offline store partner Skin Academy.
"Saya berharap peluncuran produk baru Skin Academy ini bisa memberikan manfaat utamanya dalam memperbaiki skin barrier para pengguna, Saya juga akan terus berusaha memberikan kualitas terbaik dalam setiap kandungan skincare kami," ungkap Dr. Dikky Prawiratama, Jumat (20/1/2023) kemarin.
Skin Academy sendiri merupakan brand skincare asal Yogyakarta yang diformulasikan langsung oleh dokter spesial kulit dan kelamin, dr. Dikky Prawiratama, M.Sc, SpKK. Skin Academy pertama kali dipublikasikan pada Maret tahun 2021.
Baca Juga: Tips Mendapatkan Alis dan Bulu Mata Cantik Natural, Ikuti Langkah Berikut
Berita Terkait
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
3 Calming Toner Berukuran Jumbo, Solusi Hemat untuk Redakan Kemerahan
-
3 Varian Serum dari Bio Beauty Lab, Ampuh Atasi Kulit Kusam hingga Penuaan
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi