SuaraJogja.id - Zaman terus berkembang termasuk teknologi terus memperbarui pengguna termasuk manfaatnya.
Seperti aktivitas jual beli, segala transaksi menjadi lebih mudah berkat dompet digital.
Salah satu yang populer di Indonesia adalah DANA. Menariknya, DANA menghadirkan fitur unik bernama DANA Kaget yang memungkinkan pengguna mendapatkan saldo gratis hanya dengan satu klik tautan.
Tapi, bagaimana cara kerjanya dan apa saja yang perlu diperhatikan? Simak ulasannya berikut ini.
DANA Kaget adalah fitur berbagi saldo yang disediakan oleh aplikasi DANA.
Melalui fitur ini, pengguna bisa mengirimkan sejumlah saldo ke beberapa orang sekaligus dalam bentuk link atau tautan.
Penerima hanya perlu mengklik tautan tersebut untuk mendapatkan saldo secara acak—ada yang mendapat besar, ada pula yang hanya mendapat sedikit. Konsepnya mirip seperti bagi-bagi angpao digital.
Biasanya, DANA Kaget dibagikan oleh pengguna saat momen spesial seperti ulang tahun, perayaan hari besar, hingga sebagai bentuk promosi oleh brand atau komunitas tertentu.
Bahkan, banyak pemburu DANA Kaget yang rutin mencari link-link baru untuk menambah saldo DANA mereka.
Baca Juga: Warga Jogja Jangan Ketinggalan, Link Aktif Klaim Saldo DANA Kaget di Sini
Tips Mudah Mendapatkan Saldo DANA Kaget
Mendapatkan saldo DANA Kaget sebenarnya tak sulit, asalkan Anda tahu triknya. Berikut beberapa tips agar peluang Anda lebih besar:
-Gabung Komunitas dan Grup Sosial Media
Banyak pengguna yang membagikan link DANA Kaget di grup Facebook, Telegram, atau WhatsApp. Cari komunitas yang aktif dan terpercaya agar tidak ketinggalan momen.
-Ikuti Event dan Giveaway dari Brand
Beberapa brand atau influencer kerap mengadakan giveaway dengan hadiah DANA Kaget. Ikuti akun-akun mereka dan aktif berinteraksi.
-Cek Media Sosial Secara Berkala
Rajin membuka media sosial bisa memperbesar peluang. Banyak link DANA Kaget yang hanya aktif dalam beberapa menit, jadi kecepatan dan ketekunan sangat penting.
-Gunakan Akun DANA yang Terverifikasi
Beberapa link hanya bisa diakses oleh akun yang sudah terverifikasi. Pastikan Anda sudah mengisi data dengan benar di aplikasi DANA.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Buntut Keracunan Siswa, Pemkab Bantul Panggil Seluruh SPPG Cegah Insiden Serupa
-
Cuaca Ekstrem Ancam DIY: Dua Kabupaten Tetapkan Status Siaga
-
Di Samping Sang Ayah: Posisi Makam Raja PB XIII Terungkap, Simbol Keabadian Dinasti Mataram?
-
Jalur yang Dilewati Iring-iringan Jenazah PB XIII di Yogyakarta, Polda DIY Siapkan Pengamanan Ekstra
-
Tragedi Prambanan: Kereta Bangunkarta Tabrak Kendaraan, Palang Pintu Tak Berfungsi?