Anang menambahkan, di masa penyekatan, pihaknya akan fokus berpatroli di jalur-jalur tikus.
"Termasuk jalur dari Prambanan menuju Tulung, Balerante juga kami awasi," tandas Marjono.
Kontributor : Uli Febriarni
Baca Juga:PSS Sleman Liburkan Pemain Selama 21 hari