SuaraJogja.id - Hidung merupakan salah satu organ tubuh paling penting. Kebanyakan orang tahu jika fungsi hidung untuk mencium, Apa itu saja?
Dalam laman undip.ac.id, rongga hidung dilapisi mukosa. Mukosa pernafasan terdapat pada sebagian besar rongga hidung, selain itu permukaannya dilapisi oleh epitel torak berlapis semu.
Ada beberapa fungsi hidung yang perlu Anda ketahui:
1. Jalan nafas
Baca Juga:Hidung dan Mulut Keluar Cairan Miras, Wanita Hamil 6 Bulan di Samarinda Ditemukan Tewas
Udara yang masuk ke hidung melalui koana dan kemudian mengikuti jalan yang sama seperti udara inspirasi.
Fungsi hidung sebagai pengatur kondisi udara diperlukan untuk mempersiapkan udara yang akan masuk ke dalam alveolus.
3. Menyaring udara masuk dan memberikan perlindungan
Udara yang masuk ke hidung akan dibersihkan dari demu dan bakteri. Palut lendir ini akan dialirkan ke nasofaring oleh gerakan silia. Enzim yang dapat menghancurkan beberapa jenis bakteri, disebut lysozime.
Baca Juga:8 Anak Artis Punya Hidung Mancung, Bibit Unggul Sejak Lahir
4. Sebagai Indera penghidu
- 1
- 2