7 Daftar Alat Musik Tradisional Melodis, Salah Satunya Sasando

Berikut ini informasi mengenai 7 daftar alat musik tradisional melodis yang bisa menghasilkan suara indah dan bagus.

Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 04 Maret 2022 | 11:05 WIB
7 Daftar Alat Musik Tradisional Melodis, Salah Satunya Sasando
Sasando merupakan salah satu alat musik tradisional dari Nusa Tenggara Timur. Alat musik ini sangat unik dan berbeda dengan alat musik lainnya yang lebih dulu ada (Instagram/@rafauzi4399)

5. Calung

Merupakan alat musik tradisional yang terbuat dari bambu, dan biasanya alat musik ini dimainkan bersama dengan angklung sehingga menciptakan suara yang indah serta merdu. Suara yang dihasilkan dari Calung ini adalah nada tangga nada pentatonik. Cara memainkan alat ini adalah dengan cara menggoyangkan – goyangkannya.

6. Seruling atau Suling

Merupakan alat musik yang terbuat dari bambu. Cara memainkan alat ini adalah dengan cara ditiup. Biasanya Suling digunakan sebagai pengiring instrumen lainnya. Agar menghasilkan suara yang indah dan bagus, pemain harus bisa membaca not nada yang digunakan pada lagu tertentu. 

Baca Juga:10 Daftar Alat Musik Pukul Tradisional di Pulau Sumatera, Garantung hingga Gonrang

7. Sasando

Merupakan alat musik tradisional yang berasal dari daerah Nusa Tenggara Timur (NTT). Cara memainkan alat musik ini adalah dengan cara dipetik pada dawai – dawai yang tersusun di tubuh Sasando. Suara yang dihasilkan dari alat musik ini adalah sangat indah dan bagus.

Demikianlah 7 alat musik melodis yang tergolong ke dalam alat musik tradisional. Dan kesemua alat musik tersebut menghasilkan suara yang indah dan bagus.

Kontributor : Agung Kurniawan

Baca Juga:10 Daftar Alat Musik Pukul Tradisional di Pulau Sumatera

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak