SuaraJogja.id - Sejumlah wilayah di Bantul, Jogjakarta diterjang bencana banjir yang cukup parah akibat hujan seharian, Minggu (17/3/2018). Akibat banjir, Jalan Siluk-Kretek tidak bisa dilalui kendaran karena jembatan Kali Pentung ambrol. Banjir di kawasan Wukirsari, Imogiri turut menggenai rumah warga. Bahkan ada warga yang nekat naik ke pohon untuk menyelamatkan diri.
Di Jalan Imogiri Timur mulai dari perempatan Jejeran-Imogiri banjir menggenangi infrastruktur jalan. Begitu juga dengan kondisi Jalan Paris Bangunharjo hingga Panggungharjo. Sedangkan di Sewon yang mencakup Jalam Imogiri Timur, Imogiri Barat, Jalan Paris, dan Jalan Bantul juga sulit dilalui kendaraan terutama kendaraan bermotor.
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bantul Dwi Daryanto mengatakan jawatannya masih fokus pada proses evakuasi sehingga dampak luapan sungai dan genangan air belum bisa terdata.
“Sementara luapan air terjadi di wilayah Imogiri dan Pleret. Sungai yang meluap Sungai Oya dan Celeng,” kata dia kepada Harian Jogja--jaringan Suara.com.
Baca Juga: Debat Lawan Maruf Amin, Prabowo: Sandiaga Hebat!
BPBD Bantul untuk semantara ini sudah merilis informasi beberapa tempat yang terendam. Banjir di Dermojurang, Seloharjo, Pundong setinggi 1,5 meter. Di lokasi ini juga terjadi longsor yang menimpa permukiman warga. Selain itu, banjir juga melanda wilayah Prancak Dukuh, Panggungharjo, Sewon.
Berita Terkait
-
Gelar Kunjungan Industri, Siswa MAN 2 Bantul Praktik Olah Bandeng Juwana
-
Mempelajari Pembentukan Pulau Jawa di History of Java Museum
-
MAN 2 Bantul Terima Wakaf dari Keluarga Almh Hj. Munifah binti Istamar
-
Penyerahan Sertifikat Wakaf kepada Keluarga Hj. Munifah di MAN 2 Bantul
-
Sukseskan SNPDB 2025/2026: Kepala MAN 2 Bantul Ikuti Sosialisasi
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
- Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 100 Juta, Pajaknya Murah Meriah
Pilihan
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
-
Hari Hancurnya Real Madrid: Kalah di Final, 3 Kartu Merah dan Ancaman Sanksi Berat
Terkini
-
Modal Klik Langsung Cuan, Ini 5 Cara Klaim DANA Kaget Hari Ini
-
Karantina Yogyakarta Gagalkan Penyelundupan Satwa Langka di Bandara YIA, Begini Kronologinya
-
421 Kuda Andong Malioboro Diperiksa, Apa Saja Temuan Petugas?
-
KUR BRI Capai Rp42 Triliun, 975 Ribu UMKM Telah Memperoleh Bantuan
-
Kamandalu Ashitaba, UMKM Binaan BRI Siap Go Global Lewat BRI UMKM EXPO(RT) 2025