SuaraJogja.id - Jogja tak dimungkiri masih jadi magnet para wisatawan untuk mengisi liburan, termasuk di malam tahun baru 2020 ini. Selain kawasan Malioboro, spot favorit para wisatawan di antaranya yakni kawasan Tugu Pal Jogja.
Jelang perayaan malam tahun baru, salah satu ikon Jogja ini pun sudah dipadati para wisatawan lokal. Di antaranya seperti Bimo dan Tul.
Wisatawan asal Palembang ini sengaja memilih menghabiskan malam pergantian tahun di Jogja terutama kawasan Tugu Pal Jogja lantaran suasananya yang asyik.
"Daerah sini kan pusat keramaian di Jogja kan, jadi pengen juga ikut dalam keramaian ini, apalagi momen tahun baru," tutur Bimo, Selasa (31/12/2019) malam.
Baca Juga: Jokowi Bagi-bagi Kaus Saat Sapa Warga Jogja di Titik Nol Kilometer
Senada dengan mereka, Saka dan Indah juga rela jauh-jauh datang dari Cilacap hanya untuk menikmati malam pergantian tahun baru di kawasan Tugu Pal Jogja.
"Iseng aja sih pilih Jogja untuk liburan tahun baru, pengen jalan-jalan di sini," kata Indah.
Sementara Saka mengaku memilih Jogja sebagai destinasi untuk menghabiskan malam tahun baru lantaran melihat suasananya yang seru dan ramai dari tahun ke tahun.
"Di sini karena emang jadi pusat keramaian Jogja dan bakal di sini sampai malam pergantian tahun, sih," ungkap Saka.
Baca Juga: Rayakan Tahun Baru di Titik Nol, Jokowi Bakal Open House untuk Warga Jogja
Berita Terkait
-
10 Surga Tersembunyi di Lombok, Wisata Lombok yang Lagi Hits
-
Prediksi Besaran Upah Minimum Jogja 2025 dan Tanggal Penetapannya
-
Night Drive Maut Mahasiswa di Jogja, Dari Buka Celana Sampai Berakhir di Penjara
-
Arjuna Apartment Dukung Ngayogjazz, Sinergikan Budaya Lokal dan Modernitas
-
Akhir Tahun Meriah, Jakarta Bakal Gelar Christmas Carol dan Perayaan Malam Tahun Baru di Pusat Keramaian
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025